Agen Morata Ingin Transfer ke MU Segera Tuntas
Rero Rivaldi | 4 Juli 2017 10:40
Bola.net - - Alvaro Morata dikabarkan sudah selangkah lebih dekat untuk bergabung dengan Manchester United, usai terjadi pembicaraan antara sang agen dan juga manajemen Real Madrid kemarin.
Pemain Spanyol disebut sudah tidak sabar lagi ingin datang ke Old Trafford musim panas ini, usai merasa tak puas dengan minimnya jatah bermain yang ia dapat musim lalu.
Disebutkan bulan lalu bahwa United sempat mendapat penolakan usai menawar pemain 24 tahun senilai 52 juta pounds, di mana Madrid menuntut tak kurang dari 70 juta pounds.
Sky Sports News mengatakan bahwa transfer ini masih bisa dirampungkan, usai agen Morata, Juanma Lopez, dan ayahnya, Alfonso Morata, hadir di Bernabeu awal pekan ini untuk menggelar diskusi 50 menit dengan manajemen klub.
Morat kini sedang menjalani bulan madu bersama kekasihnya, namun demikian sepertinya masih butuh sedikit waktu sebelum sang striker resmi berseragam Setan Merah.
United sendiri sebelumnya sudah sempat dikaitkan dengan Romelu Lukaku dan Andrea Belotti, sebagai pengganti Zlatan Ibrahimovic.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











