Alba: Messi Lebih Enak Dilihat Ketimbang Ronaldo
Rero Rivaldi | 5 Mei 2017 11:50
Bola.net - - Bek , Jordi Alba, percaya bahwa banyak orang akan lebih senang menikmati permainan rekannya, Lionel Messi, ketimbang bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo.
Ronaldo belakangan ini terus menjadi sorotan usai ia mencetak hat-trick ketika timnya menang atas Atletico Madrid di leg pertama semifinal Liga Champions kemarin.
Namun Messi masih unggul dari pemain Portugal sebagai pencetak gol terbanyak La Liga musim ini dengan 33 gol, unggul 13 dari Ronaldo.
Alba sendiri mengaku kagum dengan kemampuan Ronaldo, namun dengan cepat mengatakan pemain Argentina lebih baik dari CR7.
Saya tidak tahu siapa yang menentukan pemenang Ballon d'Or atau pemain terbaik dunia. Semua orang punya pendapat masing-masing. Di satu titik, Xavi dan Iniesta harusnya memenangkan trofi itu, tutur Alba menurut FFT.
Anda sudah tahu pendapat saya, karena menurut saya Leo Messi adalah pemain terbaik dunia. Cristiano adalah pemain hebat yang mencetak banyak gol. Dia jenius, saya akan berbohong jika mengatakan sebaliknya.
Melihat aksi mereka di lapangan, saya pikir banyak orang akan memilih Leo, tidak peduli tim mana yang anda dukung.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






