Ancelotti Tegaskan Di Maria Tidak Akan Dijual
Editor Bolanet | 27 Juli 2014 13:36
Rumor yang merebak belakangan ini adalah bahwa Madrid akan segera melepas Di Maria ke . Karena PSG sedang dalam masa hukuman akibat melanggar Financial Fair Play, maka status Di Maria kali ini hanya sebagai pemain pinjaman.
PSG sudah menghabiskan jatah uang yang boleh mereka belanjakan untuk membeli David Luiz. Karena itu, mereka baru akan membayar harga transfer Di Maria musim panas depan.
Tidak, Di Maria tidak masuk dalam daftar jual. Saat ini dia masih menjalani liburan usai Piala Dunia. Di Maria akan kembali pada 5 Agustus nanti, ke Valdebebas (markas latihan Madrid), tegas Ancelotti kepada Marca.
Meski demikian, rumor mengenai transfer Di Maria tetap tak bisa berhenti. Laporan terbaru dari media Spanyol menyebut Madrid akan menjual Di Maria seharga 60 juta euro dan kemudian menggunakan uang itu untuk membeli . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










