Atasi Embargo Transfer, Barca Temukan Dua Solusi
Editor Bolanet | 21 Januari 2015 11:07
Menurut laporan yang diturunkan oleh surat kabar Catalan, Mundo Deportivo, presiden Josep Maria Bartomeu setidaknya sudah menemukan dua solusi.
Pertama, membiarkan pemain ada di klub asalnya hingga tahun 2016. Ini berarti Barcelona akan merekrut pemain, namun tetap membiarkan mereka membela klub lamanya hingga mereka bisa pindah ke Camp Nou.
Namun demikian, opsi ini cukup beresiko. Pasalnya, pemain yang dibeli bisa mengalami cedera dan tidak bisa langsung menyesuaikan diri dengan permainan tim ketika mereka datang ke klub.
Opsi kedua yang diajukan oleh Bartomeu adalah merekrut pemain dan membuatnya tak bermain hingga tahun 2016 mendatang.
Pemain baru akan direkrut, namun ia tidak diperkenankan bermain hingga tahun 2016. Ia bisa berlatih, namun masalahnya adalah mungkin tak ada pemain profesional yang bersedia bergabung dengan Barcelona namun tak bermain selama setengah musim. [initial]
Baca Juga:
- Tinggalkan Camp Nou, Kiper Muda ini Buka Borok Barca
- Ronaldo Ingin Odegaard Teruskan Jejaknya Sebagai Mesin Gol Madrid
- Menotti: Messi Tak Pimpin Pemberontakan Enrique
- Simeone: Messi Harus Jadi Pusat di Tim yang Ia Bela
- Butragueno: Chicharito Adalah Petarung Yang Dibutuhkan Madrid
- Enrique Tuntut Barca Benahi Penampilan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












