Atletico Madrid Tolak Tawaran Manchester United untuk Joao Felix
Serafin Unus Pasi | 6 Januari 2023 16:45
Bola.net - Asa Manchester United untuk merekrut Joao Felix menemui kendala. Tawaran perdana mereka ditolak oleh Atletico Madrid.
Manchester United dilaporkan sedang mendekati Joao Felix. Penyerang muda itu diplot sebagai pengganti Cristiano Ronaldo yang cabut ke Arab Saudi di musim dingin ini.
Setan Merah dilaporkan benar-benar serius ingin merekrut Felix. Mereka dilaporkan sudah mengajukan tawaran perdana untuk penyerang muda tersebut.
Dilansir The Times, rencana Manchester United untuk merekrut Felix menemui kendala. Tawaran perdana mereka dilaporkan ditolak oleh Atletico Madrid.
Simak situasi transfer Felix di bawah ini.
Tawaran Terlalu Murah
Laporan tersebut mengklaim bahwa Atletico menolak tawaran MU karena tawaran mereka yang terlalu kecil.
Setan Merah berniat meminjam Felix selama enam bulan. Namun MU hanya mau membayar empat juta Euro sebagai biaya peminjaman sang pemain.
Atletico menilai tawaran itu terlalu murah, karena mereka menginginkan 12 juta Euro untuk biaya peminjaman sang penyerang. Jadi mereka tolak tawaran Setan merah itu.
Siap Dipertahankan
Menurut laporan tersebut, Atletico Madrid berusaha melepaskan Felix di musim dingin ini. Namun mereka siap berubah pikiran.
Mereka tidak mau melepaskan sang pemain dengan harga yang terlalu murah. Jadi ketimbang melepasnya dengan murah, Atletico lebih memilih untuk mempertahankan sang penyerang.
Diego Simeone juga dilaporkan siap berkompromi dengan sang penyerang agar ia mau bertahan di Wanda Metropolitano.
Ingin Cabut
Laporan yang sama mengklaim bahwa Felix tidak mau bertahan di Atletico Madrid di musim dingin ini.
Ia akan mendesak manajemen Atletico untuk melepaskannya ke MU di musim dingin ini.
Klasemen Premier League
(The Times)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow! Luis Enrique Masuk Daftar Calon Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 14 Januari 2026, 16:08
-
Seperti Apa Gaya Melatih Liam Rosenior? Begini Testimoni Liam Delap: Dia Brutal Sih!
Liga Inggris 14 Januari 2026, 15:30
-
Prediksi Superkomputer: Bagaimana Nasib Manchester United di Bawah Michael Carrick?
Liga Inggris 14 Januari 2026, 14:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Racing vs Barcelona 16 Januari 2026
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 03:00
-
Pelatih Barcelona Bersimpati Pada Xabi Alonso, Tapi Juga Sindir Real Madrid
Liga Spanyol 15 Januari 2026, 02:52
-
Prediksi Como vs Milan 16 Januari 2026
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:45
-
Jelang Duel Como vs Milan, Allegri Umbar Pujian Untuk Fabregas
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:36
-
Pembelaan Allegri Untuk Pulisic yang Buang-buang Peluang di Laga Fiorentina vs Milan
Liga Italia 15 Januari 2026, 02:10
-
Allegri Beri Sinyal Perubahan Taktik: Milan Tak Lagi Kaku Lawan Como?
Liga Italia 15 Januari 2026, 01:17
-
Jelang Como vs Milan, Allegri Pastikan Leao Fit dan Ungkap Nasib Fullkrug
Liga Italia 15 Januari 2026, 00:36
-
Bocoran FIFA Series 2026: Timnas Indonesia vs Bulgaria
Tim Nasional 14 Januari 2026, 22:59
-
BRI Super League: Brasil Dominasi Daftar Pencetak Gol Putaran Pertama
Bola Indonesia 14 Januari 2026, 21:22
-
Nonton Live Streaming Chelsea vs Arsenal di Vidio - Semifinal Carabao Cup 2025/2026
Liga Inggris 14 Januari 2026, 21:01
-
Timnas Indonesia, John Herdman, Harapan Fans, dan Luka yang Tersisa
Tim Nasional 14 Januari 2026, 21:00
-
Media Vietnam Mengulas Babak Baru Timnas Indonesia Bersama John Herdman
Tim Nasional 14 Januari 2026, 20:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17



