Barcelona Intip Peluang Bajak Luke Shaw dari MU?
Serafin Unus Pasi | 10 Desember 2022 23:59
Bola.net - Manchester United berpotensi kehilangan Luke Shaw di musim panas tahun depan. Barcelona dilaporkan sedang mengambil ancang-ancang untuk merekrut sang bek dari Old Trafford.
Shaw merupakan salah satu pemain senior di skuat Manchester United. Ia bergabung dengan Setan Merah di tahun 2014 silam.
Bek 27 tahun itu performanya lagi oke di dua musim terakhir. Ia mulai menemukan performa terbaiknya kembali di lini pertahanan Manchester United.
Sport mengklaim bahwa performa apik Shaw itu diintip oleh Barcelona. Las Azulgrana tertarik untuk membajaknya dari MU.
Simak situasi transfer Shaw di bawah ini.
Pengganti Alba
Menurut laporan tersebut, Barcelona tertarik merekrut Shaw sebagai pengganti Jordi Alba.
Bek senior itu dilaporkan akan dilepas Barcelona di musim panas tahun depan. Xavi dikabarkan sudah tidak menginginkan kehadirannya di skuat Barcelona.
Itulah mengapa Shaw coba direkrut Barcelona untuk mengisi posisi Alba di lini pertahanan Las Azulgrana pada musim depan.
Manfaatkan Situasi
Laporan yang sama mengklaim bahwa Barcelona menemukan celah untuk membajak Shaw di musim panas tahun 2023 nanti.
Posisi Shaw sebagai bek kiri inti MU mulai tergoyahkan. Pasalnya Erik Ten Hag merekrut Tyrell Malacia di musim panas kemarin.
Alhasil Barcelona mulai merayu Shaw untuk meninggalkan MU dan bergabung dengan tim mereka di musim panas nanti.
Kontrak Menipis
Kontrak Shaw di Manchester United hampir usai. Kontraknya akan habis di musim panas nanti.
Namun Manchester United dilaporkan punya opsi untuk memperpanjang kontrak sang bek selama satu musim lagi hingga tahun 2024.
Klasemen La Liga
(Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


