Casemiro: Madrid Tahu Caranya Atasi Tekanan
Rero Rivaldi | 2 Mei 2017 09:50
Bola.net - - percaya Real Madrid bisa menghadapi tekanan untuk memenangkan La Liga dan Liga Champions sekaligus.
Tim asuhan Zinedine Zidane akan menjamu Atletico Madrid di leg pertama semifinal Liga Champions pekan ini, dan mereka kini masih terus menempel ketat Barcelona di puncak klasemen sementara La Liga.
Casemiro telah menjadi pemain kunci di bawah asuhan Zinedine Zidane dan pemain Brasil mengatakan leg pertama semifinal nanti akan jadi laga yang amat penting.
Real Madrid dan kami para pemain sudah terbiasa berada di bawah tekanan. Itulah salah satu kualitas Madrid. Anda harus bisa menang di berbagai kesempatan, tutur Casemiro di UEFA.
Kami tahu pentingnya kedua kompetisi, terutama Liga Champions. Namun La Liga juga penting. Kami menghadapinya satu demi satu. Faktor kandang akan memainkan faktor penting. Fans akan memberi anda dorongan ekstra.
Semoga fans terus mendukung kami dan kami akan terus menghormati lawan di sepanjang laga nanti.
Casemiro kemudian mengungkap bagaimana ia ingin dikenal sebagai pemain komplit, ketimbang hanya menjadi gelandang bertahan.
Para gelandang modern kini harus menjadi pemain komplit. Anda tak bisa hanya jadi penghancur, anda juga harus ikut membangun serangan. Pemain tengah adalah jantung tim. Anda harus bisa melakukan banyak hal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







