Denis Suarez: Bermain di Barca Impian Semua Pemain
Editor Bolanet | 27 Mei 2016 08:40
Suarez mencatatkan musim yang bagus dan ikut membawa lolos ke Liga Champions musim depan. Namun ia belakangan dikabarkan bakal kembali ke Barca, klub yang pernah ia bela sebagai pemain muda, di musim kompetisi mendatang.
Musim ini sudah amat luar biasa. Kami sudah menunjukkan bahwa kami adalah tim yang hebat. Saya banyak berkembang di sini. Tim memiliki atmosfer yang bagus. Ada harmoni yang bagus antara pemain muda dan senior, tutur Suarez pada AS.
Ini mungkin adalah salah satu momen terbaik dalam karir saya, mengingat kami juga bisa melangkah hingga semifinal Liga Europa dan juga bisa lolos ke Liga Champions. Klub sudah mengambil langkah yang luar biasa.
Namun bermain di Barcelona adalah impian pemain manapun. Mereka adalah tim terbaik dunia. Messi, Neymar, dan Luis Suarez tidak terhentikan. Namun pemain seperti Iniesta, Pique, dan Mascherano, atau Busquets, juga memainkan peran penting dalam tim. Gaya bermain mereka amat berwarna dan menyenangkan untuk dilihat. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04