Griezmann: Saya Takut Simeone Tinggalkan Atletico
Editor Bolanet | 26 September 2016 10:34
Simeone sempat memberikan indikasi bahwa ia akan memikirkan kembali mengenai masa depannya di klub, usai mereka menelan kekalahan dari Real Madrid di final Liga Champions musim lalu. Dan Griezmann mengungkap bagaimana ia memandang manajer Argentina sebagai sosok penting dalam perjalanan karirnya selama ini.
Saya takut musim panas ini Simeone benar-benar akan pergi. Saya masih harus terus belajar darinya. Saya menghubungi dirinya untuk memastikan bahwa saya masih harus bekerja sama dengannya. Saya membutuhkan itu dan Atleti juga, tutur Griezmann menurut Marca.
Griezmann, yang belakangan sering diterpa isu mengenai kepindahan ke Manchester United, mengatakan bahwa ia saat ini hanya fokus untuk memikirkan permainannya di Atletico.
Saya merasa baik-baik saja di Atletico, dengan semua pemain yang ada, saya berpikir kami bisa meraih banyak hal penting. Dengan Simeone, kami terus berkembang. Sekarang saya tak memikirkan selain Atleti. Tujuan utama saya adalah bertahan di sini dan bermain di stadion anyar nanti. [initial]
(mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







