Iniesta Berharap Bisa Selamanya di Barcelona
Richard Andreas | 30 April 2018 14:20
Bola.net - - Andres Iniesta berhasil mengakhiri musim finalnya bersama Barcelona dengan sangat baik. Dia sukses membantu Barca meraih gelar juara Copa del Rey dan La Liga. Gelar tersebut merupakan gelar La Liga kesembilan Iniesta selama 22 tahun membela Barcelona.
Mengutip fourfourtwo, Iniesta merasa sudah memilih waktu yang tepat untuk mengumumkan kepergiannya. Dia pun mengaku sudah membuat keputusan jujur dari dalam hatinya, meski sebenarnya masih ingin terus bersama Barcelona.
Saya membuat keputusan yang sangat adil dan jujur bagi saya dan bagi klub saya. Saya ingin mengakhiri dengan perasaan baik, lalu pergi ke Piala Dunia dan sekarang ke petualangan lainnya, tegas Iniesta.
Saya berharap ini (bersama Barcelona) abadi. Saya adalah orang pertama yang tidak ingin ini berakhir tetapi semua hal memiliki awal dan akhir.
Kepergian Iniesta pun mendapat tanggapan dari banyak pihak. Bahkan dari legenda Real Madrid seperti Zinedine Zidane, Iker Casillas dan Sergio Ramos. Ketiganya menilai Iniesta sebagai salah satu pemain terbaik yang pernah mereka temui.
Tidak ada yang bisa diucapkan ketika anda mendapat banyak pujian dari banyak orang. Khususnya dalam situasi sulit seperti ini, tutupnya.
Sementara itu, beredar kabar Iniesta akan melanjutkan kariernya di Liga Tiongkok. Namun sampai saat ini spekulasi tersebut belum mendapat pengesahan dari Iniesta sendiri. Tawaran untuk Iniesta pun rumornya juga berdatangan dari tim-tim MLS.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







