Jadi Incaran Madrid, Gimenez Perpanjang Kontrak di Atletico Madrid
Serafin Unus Pasi | 14 Juni 2018 09:20
Bola.net - - Usaha Real Madrid untuk mendatangkan Jose Gimenez dipastikan bertepuk sebelah tangan. Sang bek sudah resmi memperpanjang masa baktinya di Atletico Madrid hingga tahun 2023 mendatang.
Gimenez merupakan salah satu talenta besar di Spanyol. Di usianya yang relatif masih muda, ia sudah menjadi pemain andalan Diego Simeone di barisan pertahanan Los Rojiblancos.
Performa apik Gimenez itu kabarnya membuat Madrid terpukau. Mereka ingin mendatangkan bek asal Uruguay itu untuk menjadi suksesor masa depan Sergio Ramos di lini pertahanna mereka.
Namun sang pemain sendiri resmi memupuskan harapan Madrid. Ia menandatangani kontrak baru di Atletico Madrid hingga tahun 2023 mendatang.
Bahagia di Atletico
Saya sangat bahagia dengan perpanjangan kontrak ini, ujarnya di halaman resmi Atletico Madrid.
Saya sangat bersyukur bahwa klub ini menaruh kepercayaan yang besar kepada saya.
Proyek Jangka Panjang
Sejak saya datang ke klub ini, klub ini sudah berkembang dengan sangat pesat.
Kami memenangkan banyak gelar dan kami berhasil memastikan diri menjadi salah satu tim terbaik di Eropa. Kami juga memiliki stadion baru yang spektakuler dan saya ingin terus menjadi bagian dari proyek yang luar biasa ini.
Balas Budi
Kami memiliki grup yang fantastis dan itu menjadi kunci kesuksesan tim ini sejak saya datang. Saya merasa seperti di rumah dan saya ingin membalas semua kepercayaan yang telah diberikan kepada saya. tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Duit Segepok Arab Saudi Tidak Luluhkan Kesetiaan Bruno Fernandes di MU
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 15:09 -
Gelandang Timnas Inggris Ini Jadi Rencana B MU Jika Gagal Rekrut Carlos Baleba
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 14:48 -
Bye Keluarga Glazer! Konsorsium Uni Emirat Arab Mau Beli Manchester United
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 11:19 -
Adios, MU! Bek Ini Putuskan Pergi dari Old Trafford di Tahun 2026
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 11:03 -
Kabar Baik MU? Proses Negosiasi Kontrak Baru Harry Maguire telah Dimulai!
Liga Inggris 10 Oktober 2025, 10:51
LATEST UPDATE
-
Update Klasemen Pembalap WorldSBK 2025
Otomotif 12 Oktober 2025, 17:25 -
Update Klasemen Pembalap R3 BLU CRU World Cup 2025
Otomotif 12 Oktober 2025, 16:39 -
Update Klasemen Asia Road Racing Championship ARRC ASB1000 2025
Otomotif 12 Oktober 2025, 15:52 -
Hasil Race 2 ARRC ASB1000 Malaysia 2025: Andi Gilang Naik Podium, Azroy Hakeem Menang
Otomotif 12 Oktober 2025, 15:47 -
Menteri Maman Dorong Pengusaha Madu Lokal Terlibat dalam Rantai Pasok Program MBG
News 12 Oktober 2025, 15:24 -
Syarat dan Informasi Lengkap Program Magang Nasional Kemnaker 2025
News 12 Oktober 2025, 15:15 -
Update Klasemen Asia Road Racing Championship ARRC SS600 2025
Otomotif 12 Oktober 2025, 14:52 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 12 Oktober 2025, 14:28
LATEST EDITORIAL
-
3 Pemain Manchester United yang Berpotensi Cabut Januari Nanti, Mainoo Salah Satunya
Editorial 10 Oktober 2025, 15:51 -
Jangan Cari Penjaga Gawang MU, Ini 5 Kiper Terbaik Premier League Musim Ini
Editorial 10 Oktober 2025, 15:12 -
Nasib 6 Pemain MU yang Dilepas Ruben Amorim Musim Ini, Adakah yang Sukses?
Editorial 10 Oktober 2025, 14:27 -
6 Striker Baru Premier League dengan Harga Fantastis, Siapa yang Paling Gacor?
Editorial 10 Oktober 2025, 13:50 -
Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier League yang Kesulitan di Awal Musim
Editorial 9 Oktober 2025, 14:49