Jadwal La Liga 2019/2020 Pekan ke-13: Real Madrid Dijamu Eibar
Asad Arifin | 8 November 2019 14:06
Bola.net - Jadwal La Liga 2019/2020 pekan ke-13 yang akan digelar akhir pekan ini. Real Madrid yang tengah onfire akan berjumpa Eibar yang performanya juga tengah menanjak. Laga akan digelar Sabtu (9/11/2019).
Kepercayaan diri pemain Real Madrid sedang memuncak. Sebab, Los Blancos mampu meraih kemenangan dengan skor 6-0 melawan Galatasaray di Liga Champions. Hasil ini menjadi bukti bahwa Zinedine Zidane mulai mendapat komposisi terbaiknya.
Real Madrid tidak pernah dan kebobolan dalam empat pertandingan terakhir. Dengan catatan apik tersebut, Real Madrid akan datang ke kandang Eibar. Sang lawan, menang dalam dua laga terakhir. Hasil itu menjadi modal positif bagi Eibar.
Sementara itu, Barcelona akan bersua Celta Vigo. Laga ini bakal digelar di Camp Nou. Performa Barcelona tidak cukup baik. Barcelona gagal menang dalam dua laga terakhir. Namun, laga melawan Celta Vigo akan digelar di kandang.
Simak jadwal pekan ke-12 La Liga di bawah ini ya Bolaneters.
Jadwal Pekan ke-12 La Liga 2019/2020
Berikut adalah jadwal La Liga pekan ke-12 musim 2019/2020:
Sabtu, 9 November 2019
- Real Sociedad vs Leganes (Pukul 03.00 WIB)
- Deportivo Alaves vs Real Valladolid (Pukul 19.00 WIB)
- Valencia vs Granada (Pukul 22.00 WIB)
Minggu, 10 November 2019
- Eibar vs Real Madrid (Pukul 00.30 WIB)
- Barcelona vs Celta de Vigo (Pukul 03.00 WIB)
- Mallorca vs Villarreal (Pukul 18.00 WIB)
- Athletic Club vs Levante (Pukul 20.00 WIB)
- Atlético Madrid vs Espanyol (Pukul 22.00 WIB)
Senin, 11 November 2019
- Getafe vs Osasuna (Pukul 00.30 WIB)
- Real Betis vs Sevilla (Pukul 03.00 WIB)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








