Malaga Pagari Isco Dengan Kontrak Baru
Editor Bolanet | 27 Oktober 2012 20:00
Setelah menunjukkan grafik permainan yang apik, pemilik Malaga, Sheikh Abdullah Al-Thani berjanji akan memberikan dana ekstra untuk tim yang diberitakan segera bangkrut tersebut.
Hal ini memberikan dampak yang signifikan terhadap neraca keuangan klub, setiap pemain segera mendapatkan kontrak baru di Malaga. Saat ini, fokus Los Boquerones untuk melindungi Isco dari godaan klub-klub top eropa. salah satu peminat serius pemain tersebut.
Pembicaraan kedua belah pihak akan dilaksanakan pada beberapa minggu ke depan. Jika harus melepas Isco, Malaga tidak akan menjual pemain bintangnya itu dengan harga yang murah.
Menurut situs football-espana, Isco akan ditawari total gaji sebesar 1.5 juta euro dengan durasi hingga juni 2018. Sedangkan Klausul buy-out untuk pemain muda ini bernilai 40 juta euro.[initial]
Liga Italia - Juventus Coba Datangkan David Villa di Januari (bola/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Barcelona Akhirnya Jujur: Lamine Yamal Main Sambil Tahan Sakit
Liga Spanyol 2 November 2025, 15:00
-
Walau Gagal Penalti, Vinicius Jr Tetap Dipuji Alonso: Dia Main Sangat Bagus!
Liga Spanyol 2 November 2025, 14:18
-
Barcelona Siap Permanenkan Rashford, tapi Terbentur Satu Syarat Berat Ini!
Liga Spanyol 2 November 2025, 14:01
LATEST UPDATE
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025: Laga Perdana Lawan Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:47
-
Prediksi Piala Dunia U-17 2025: Timnas Indonesia U-17 vs Zambia
Tim Nasional 3 November 2025, 22:27
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36














