Man of the Match Barcelona vs Atletico Madrid: Gavi
Ari Prayoga | 7 Februari 2022 00:48
Bola.net - Pablo Gavi layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga La Liga 2021/22 jornada 23 yang mempertemukan Barcelona versus Atletico Madrid, Minggu (6/2/2022).
Barca memenangi laga ini dengan skor 4-2. Sempat tertinggal akibat gol Yannick Carrasco, Barca bangkit dan sukses mencetak empat gol, masing-masing lewat aksi Jordi Alba, Gavi, Ronald Araujo, dan Dani Alves. Atletico sempat memperkecil ketinggalan berkat gol Luis Suarez.
Berkat hasil ini, Barcelona untuk sementara sukses menduduki peringkat keempat di tabel klasemen dengan poin 38, sekaligus menyalip Atletico yang kini turun ke posisi lima dengan poin 36.
Sinar Gavi
Tak cuma mencetak satu gol yang membawa Barca membalikkan kedudukan, Gavi juga tampil impresif sepanjang 71 menit ia berada di atas lapangan.
Gavi mencatatkan akurasi operan sukses mencapai 94 persen. Tak cuma itu, pemain yang baru berusia 17 tahun itu juga tiga kali memenangi duel udara.
WhoScored pun memberi rating 7.7 untuk performa Gavi, sekaligus menobatkannya sebagai man of the match.
Klasemen La Liga
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






