Man of the Match Real Madrid vs Valencia: Karim Benzema
Ari Prayoga | 19 Juni 2020 05:50
Bola.net - Karim Benzema terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga lanjutan La Liga 2019-20 jornada 29 antara Real Madrid vs Valencia, Jumat (19/6/2020) dini hari WIB.
Real Madrid sukses memenangi laga ini dengan skor 3-0. Benzema menjadi bintang kemenangan Los Blancos dengan memborong dua gol.
Berkat kemenangan ini, Real Madrid tetap menjaga jarak dua poi dengan sang pemuncak klasemen, Barcelona.
Sinar Karim Benzema
Benzema sekali lagi membuktikan kapasitasnya sebagai bomber nomor satu Real Madrid. Penyerang asal Prancis itu seringkali menjadi penentu ketika dibutuhkan.
Efektivitas Benzema di depan gawang lawan tak perlu dipertanyakan lagi. Dari dua tembakan tepat sasaran yang ia lepaskan, dua-duanya menjadi gol.
Selain itu, Benzema juga sangat aktif membongkar pertahanan Valencia. Ia tercatat melakukan dribble sukses sebanyak lima kali, terbanyak di antara pemain lainnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
LATEST UPDATE
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Link Live Streaming Proliga 2026 Matchweek 3 di Vidio Pekan Ini
Voli 20 Januari 2026, 13:43
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








