Michel: Ancelotti Paling Pas untuk Madrid
Editor Bolanet | 26 November 2014 11:42
Michel merasa bahwa pria Italia itu merupakan sosok yang paling tepat untuk menangani barisan pemain bintang yang dimiliki oleh klub sekelas Madrid.
Saya harap ia akan memperpanjang kontraknya, karena ia merupakan pelatih yang tepat untuk Madrid. Namun dalam dua bulan mendatang, andai situasinya tidak berjalan dengan baik, hal tersebut mungkin akan ditinjau kembali. Karena pada akhirnya, hanya hasil akhir dan pendapat pemain yang menentukan, tutur Michel pada Onda Cero.
Jika kompetisi berakhir saat ini, Madrid jelas sudah memenangkan segalanya. Namun musim kompetisi ini masih panjang. Madrid memang punya kekuatan yang hebat di lini tengah, dengan kehadiran James, Isco, dan Kroos. Mereka punya dua sisi permainan, selalu bisa menguasai bola namun juga efektif di serangan balik, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





