Paulinho Tidak Akan Dilepas ke Barcelona
Asad Arifin | 6 Juli 2017 19:04
Bola.net - - Klub Tiongkok, Guangzhou Evergrande memberi respon tentang rumor yang menyangkut nama gelandang andalannya, . Guangzhou memastikan bahwa Paulinho tidak akan dilepas ke .
Nama Paulinho memang masuk dalam daftar belanja Barca di musim panas. Kabarnya, raksasa La Liga sudah menyiapkan dana senilai 20 juta euro agar bisa mendapatkan jasa pemain internasional Brasil tersebut.
Namun, ambisi Barca dipastikan bertepuk sebelah tangan. Guangzhou masih ingin mempertahankan Paulinho hingga kontraknya habis pada tahun 2020 yang akan datang.
Paulinho, yang telah memperpanjang kontraknya pada Januari 2017, merupakan pemain penting bagi proyek jangka panjang klub ini, tulis Guangzhou di laman resmi klub, Kamis (6/7) waktu setempat.
Oleh karena itu, klub telah memberikan jawaban pada Barcelona bahwa kami menolak tawaran mereka kepada Paulinho. Kami ingin mengucapkan terima kasih pada Barca yang punya tingkat kekaguman tinggi atas klub dan pemain kami, sambungnya.
Paulinho menjadi bagian dari proyek ambisius Guangzhou dan juga klub-klub di Tiongkok lain. Sejak dibeli dari Tottenham pada tahun 2015, Paulinho sukses membawa Guangzhou di era kejayaan dengan memenangkan dua gelar Liga Super dan juara Liga Champions Asia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



