Rafinha 8 Shots on Target 6 Gol
Gia Yuda Pradana | 27 Februari 2017 11:36
Bola.net - - Rafinha Alcantara menyumbang satu gol untuk ketika menang 2-1 di kandang Atletico Madrid pada jornada 24. Gol itu adalah gol ke-6 gelandang serang 24 tahun Brasil tersebut di La Liga 2016/17.
Rafinha sudah mencetak enam gol untuk Barcelona dalam 14 penampilan di La Liga musim ini. Hebatnya, dia mencetak enam gol itu hanya lewat delapan shots on target alias tembakan tepat sasaran.
Statistik Rafinha Alcantara (Barcelona) di La Liga 2016/17
Pertandingan: 14
Tembakan: 17
Tembakan tepat sasaran: 8
Tembakan melenceng: 7
Tembakan kena blok: 2
Gol: 6
Assist: 1
kartu kuning: 1
Kartu merah: 0.
Rafinha mencetak masing-masing satu gol saat Barcelona mengalahkan Leganes 5-1 dan Sporting Gijon 5-0. Dia lalu memborong dua gol ketika Barcelona menekuk Deportivo La Coruna 4-0.
Gol kelimanya menjadi penentu kemenangan 1-0 atas Granada pada akhir Oktober 2016. Setelah cukup lama tak membobol gawang lawan, Rafinha akhirnya kembali unjuk gigi kala Barcelona tandang ke Calderon.
Klik juga:
- Hasil Pertandingan Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 1-2
- Highlights La Liga: Atletico Madrid 1-2 Barcelona
- Madrid Menang, Pique Berang, dan Ramos Tak Terkejut
- Luis Enrique: Mengalahkan Atletico Itu Berat
- Suarez: Tiga Poin Dari Atletico Selalu Menambah Rasa Pede
- Manu Trigueros, si Penjebol Gawang Duo Madrid
- Madrid 17 Gol Sundulan, Terbanyak di Eropa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







