Raih Ballon d'Or, Messi Terima Surat Mengharukan dari Sang Ayah
Editor Bolanet | 12 Januari 2016 15:50
Dalam surat yang dimuat secara ekslusif oleh Marca tersebut, Jorge merefleksikan kembali perjalanan karir sang anak, yang sempat mengambil keputusan berat untuk merantau ke - hingga akhirnya tumbuh dan berkembang menjadi pemain terbaik dunia seperti saat ini.
Berikut isi surat Jorge pada Messi:
Hari di mana kami meninggalkan Argentina dipenuhi banyak harapan dan doa, namun juga diselimuti oleh ketakutan. Lionel nampak menikmati perjalanan tersebut. Kami mencoba mencari hal baru di Barcelona. Namun saya kira ia juga mulai menyadari hal terpenting dalam hidupnya: sepakbola.
Hingga hari ini, saya tidak pernah bermimpi ia akan bisa mencapai momen yang magis dan istimewa, dimulai dari tahun 2007 dan ia terus memenangkan trofi pemain terbaik secara beruntun, dan kini dunia memutuskan untuk mengakuinya sebagai pemain terbaik di seluruh planet untuk kelima kalinya.
Keluarga kami amat bangga pada dirinya, karena perjuangan keras yang sudah ia tunjukkan, dan semua halangan yang sudah berhasil ia lewati. Semangat juang dan kegigihan luar biasa yang telah membantu Lionel selama ini. Ia juga ingin terus meningkatkan kemampuannya setiap hari. Semoga ini bisa terus menjadi semangat bagi dirinya.
Messi sendiri mampu memenangkan Ballon d'Or 2015 dengan jumlah suara mencapai 41 persen, unggul dari Cristiano Ronaldo dan . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






