Ramos Sebut Madrid Lebih Bersatu Ketimbang Era Mourinho
Editor Bolanet | 13 November 2014 10:44
Meski tak menyebut nama Mourinho secara langsung, namun Ramos mengindikasikan bahwa ruang ganti Madrid sempat terpecah dua musim lalu. Kala itu, Los Blancos memang kerap diberitakan mengalami konflik internal saat masih berada di bawah arahan Mourinho.
Selain itu, Ramos juga menyebut bahwa hubungan antara dua pemain senior, Alvaro Arbeloa dan Iker Casillas baik-baik saja. Sebelumnya, Casillas yang sering disebut dipinggirkan oleh Mourinho memang diberitakan berseteru dengan Arbeloa, yang kerap membela kebijakan Mou di Santiago Bernabeu.
Saat ini atmosfer ruang ganti kami jauh lebih bersatu ketimbang dua tahun lalu, namun saya tak ingin menyerang pihak tertentu. Mereka yang berada lebih lama di klub berusaha menciptakan suasana yang bersahabat untuk para pemain baru. Kami selalu berusaha membantu mereka, kini hubungan antar pemain benar-benar sehat dan menyenangkan setelah sekian lama, ungkap Ramos seperti dilansir Marca.
Iker dan Alvaro saling menghormati sebagai sesama profesional. Tentu saja kami tak berharap mereka akanmakan malam bersama, namun terlihat jelas bahwa mereka saling menghormati dan berjuang demi tujuan yang sama.[initial]
Baca Juga
- Abaikan Zidane, Varane Hampir Gagal Pindah ke Madrid
- 'Kroos Adalah Sutradara Permainan Yang Handal'
- Berjiwa Madridista, Callejon Tolak Atletico dan Barca
- 'Benci Madrid, Fergie Hampir Kirim Ronaldo ke Barca'
- Cruyff Kirim Pujian Untuk Ancelotti
- Ancelotti: Kroos Adalah 'Profesor' Madrid Selanjutnya
- Ramos Tak Permasalahkan Keegoisan Ronaldo
- Ancelotti: El Real Terima Terlalu Banyak Pujian
- Rodgers: Madrid Era Ancelotti Akan Lebih Baik Dari Barca-nya Pep
- Casillas: Saya Ingin Cetak Gol di Final Liga Champions
- Benzema: Mencetak Gol Bukanlah Yang Terpenting
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






