Statistik Ini Buktikan Performa Ronaldo Semakin Menurun
Haris Suhud | 18 November 2016 02:18
Bola.net - - Performa Cristiano Ronaldo musim ini sudah tak seperti dua musim sebelumnya. Semakin tua, performa pemain 31 tahun ini semakin menurun.
Satu peningkatan yang dialami Ronaldo berdasarkan statistik selama tiga musim terakhir adalah jumlah tembakan per pertandingan. Sementara terkait gol, akurasi tembakan, kemampuan melewati pemain, assist, dan umpan kunci tak seperti musim sebelumnya. Dan musim ini di La Liga, Ronaldo baru bisa mencetak tiga gol.
Berikut ini statistik Ronaldo selama tiga musim terakhir. Warna hijau menandakan performa terbaik, kuning nilai di bawah hijau, sementara merah menunjukkan yang terburuk:
Sumber: PJ_Stock (Reddit)
Meskipun Ronaldo sejauh ini belum menunjukkan performa terbaiknya, namun Real Madrid masih berada di puncak klasemen sementara pada pekan ke-11. Pada akhir pekan ini, Los Blancos akan menjalani laga derby menghadapi Atletico Madrid.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mimpi Siang Bolong Barcelona: Ingin Julian Alvarez tapi Dompet Kosong
Liga Spanyol 1 Januari 2026, 18:41
-
Ini Porsi Gaji Marc-Andre ter Stegen yang Siap Ditanggung Girona
Liga Spanyol 1 Januari 2026, 12:33
-
Kylian Mbappe Cedera Lutut, Absen Tiga Pekan dan Pukul Real Madrid
Liga Spanyol 1 Januari 2026, 12:03
-
Cristiano Ronaldo Siapkan 'Istana' Rp600 Miliar di Portugal untuk Masa Pensiun
Bolatainment 31 Desember 2025, 23:30
LATEST UPDATE
-
Apakah Ada Kenaikan Gaji PNS 2026? Ini Kata Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa
News 2 Januari 2026, 09:48
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 09:00
-
Prediksi Cagliari vs Milan 3 Januari 2026
Liga Italia 2 Januari 2026, 08:00
-
Joao Cancelo Ingin Tinggalkan Al Hilal, Barcelona Siap Membuka Pintu
Asia 2 Januari 2026, 07:04
-
Real Madrid Memulai Tahun 2026 Tanpa Kylian Mbappe, Kenapa?
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 07:01
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 06:10
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 06:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 2 Januari 2026, 06:07
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43








