Xabi Alonso Dibuat Kagum Dengan Gol Bale
Editor Bolanet | 17 April 2014 20:01
Secara teknis, penyelesaian akhir Bale sebenarnya tidak terlalu istimewa. Namun proses penciptaan gol itu yang membuat semua yang menyaksikan pertandingan berdecak kagum.
Bale berlari dari area sendiri, sempat ditabrak keluar lapangan oleh Marc Bartra tapi terus berlari dengan kecepatan super. Bale kemudian menempatkan bola melewati dua kaki Jose Manuel Pinto untuk membawa Madrid unggul atas Barcelona FC.
Gol tersebut membuat gelandang Madrid Xabi Alonso terheran-heran. Ia mengaku belum pernah menyaksikan gol seperti itu sebelumnya.
Gol Bale itu sungguh luar biasa. Saya rasa saya belum pernah menyaksikan yang seperti itu sebelumnya. Untuk sesaat sepertinya bola akan keluar lapangan, Bale juga di dalam tekanan. Dia berlari kembali ke lapangan untuk mencetak gol itu. Benar-benar luar biasa, terang Alonso seperti dilansir The Guardian. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52










