Zidane: Kami Butuh Bale dan Dia Bermain Fantastis!
Editor Bolanet | 24 April 2016 02:40
Pada laga tersebut, Real Madrid sempat tertinggal dua gol lebih dahulu lewat gol Adrian Embarba dan Miku di 15 menit pertama. Namun Bale mampu memperkecil kedudukan, sebelum disamakan oleh Lucas Vazquez dan ditentukan oleh gol kemenangan Bale di menit ke-81.
Usai pertandingan tersebut, Zidane pun memberikan pujiannya kepada penyerang asal Wales itu sebagai pemain fenomenal.
Saya menyukainya, saya sangat bahagia karena dia membuat perbedaan. Kami membutuhkan Bale dan ia bermain dengan begitu luar biasa, ujarnya.
Dia sudah benar-benar bagus dan saya senang karena dia tak punya banyak menit bermain dan dia berada dalam kondisi bagus. Sekarang dia harus beristirahat dan berpikir tentang hari Selasa. Kami membutuhkannya untuk hari ini dan dia bermain sangat bagus, sambungnya.
Kami bisa berbicara tentang dua golnya, tapi dia memainkan performa fantastis sepanjang laga. Dia menciptakan peluang dan secara fisik dia bisa lebih kuat bersamaan dengan jalannya permainan. Dia bermain luar biasa, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 31 Oktober 2025, 08:39
-
Mbappe Tak Bersalah atas Kegagalan PSG di Liga Champions, Begini Penjelasannya
Liga Champions 31 Oktober 2025, 05:55
-
Barcelona Sudah Siapkan Dua Nama Pengganti Lewandowski, Bukan Haaland atau Alvarez!
Liga Spanyol 30 Oktober 2025, 22:51
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia U-17 Tiba di Qatar untuk Piala Dunia U-17 2025, Disambut Meriah
Tim Nasional 1 November 2025, 12:32
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 1 November 2025
Bola Indonesia 1 November 2025, 09:58
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 1 November 2025
Liga Inggris 1 November 2025, 09:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 1 November 2025, 08:35
-
Kacau! Memphis Depay Dituding Hamili Influencer Brasil Lalu Menghilang
Bolatainment 31 Oktober 2025, 23:15
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36












