Zidane Pasrah Soal Kartu Merah Ramos
Ari Prayoga | 3 Desember 2017 10:48
Bola.net - - Entrenador Real Madrid, Zinedine Zidane mengaku pasrah dengan kartu merah yang diterima bek andalan sekaligus kapten timnya, Sergio Ramos.
Dalam laga kontra tuan rumah Athletic Bilbao dini hari tadi, Ramos mendapat kartu kuning kedua sekaligus kartu merah di menit 86 usai menyikut Aritz Aduriz.
Kartu merah ini merupakan yang kedua kalinya bagi Ramos di musim ini sekaligus menjadi kartu merah ke-19 Ramos sepanjang kariernya di La Liga.
Ramos tak senang karena ia berpikir (pelanggaran) itu tak layak diganjar kartu merah, ujar Zidane seusai laga kepada Movistar.
Namun itulah yang terjadi dan kami tak bisa mengubahnya sekarang, lanjutnya.
Karena kartu merah ini, Ramos harus absen kala Real menjamu Sevilla pekan depan. Selain Ramos, pemain lain yang bakal absen adalah Casemiro dan Dani Carvajal yang sama-sama sudah mengoleksi lima kartu kuning musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 16:37
-
Apakah Kylian Mbappe Sudah Jadi Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:59
LATEST UPDATE
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
-
Napoli vs Inter Milan: Dilema di Lini Serang Tuan Rumah
Liga Italia 24 Oktober 2025, 21:24
-
Lamine Yamal Panaskan El Clasico: Sebut Real Madrid Sebagai Maling!
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:15
-
Enzo Maresca Beri Kabar Gembira: Liam Delap Segera Comeback Bela Chelsea!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 21:15
-
Napoli vs Inter Milan: Bagian dari Perjalanan Panjang
Liga Italia 24 Oktober 2025, 21:13
-
Arne Slot Yakin Mohamed Salah Segera Kembali Tajam
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56







