Mengapa Rafael Nadal Absen di Olimpiade Tokyo 2020?
Yaumil Azis | 10 Juli 2021 23:05
Bola.net - Petenis dunia, Rafael Nadal, memilih untuk tidak mengikuti ajang Olimpiade Tokyo 2020. Keputusan tersebut mengejutkan banyak kalangan karena Nadal masih berprestasi pada edisi sebelumnya.
Rafael Nadal sebelumnya pernah memenangkan medali emas pada nomor tunggal putra di Olimpiade Beijing 2008 dan medali emas pada nomor ganda di Olimpiade Rio 2016.
Nadal sudah memenangkan 20 titel Grand Slam, 13 di di Rolland Garros, 4 di AS Terbuka, 2 Wimbledon dan 1 Australia Terbuka.
Namun, apa alasan Rafael Nadal tidak mengikuti ajang Olimpiade kali ini?
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
Kebugaran Menjadi Alasan
Dalam akun twitter miliknya, Nadal menyatakan ingin memperpanjang usia karier di lapangan tenis dengan cara tidak memaksakan tubuhnya.
"Hai semuanya, Saya telah memutuskan untuk tidak berpartisipasi di kejuaraan Wimbledon dan Olimpiade Tokyo. Ini bukan keputusan yang mudah untuk diambil. Namun setelah mendengarkan tubuh saya dan mendiskusikannya dengan tim saya, saya mengerti itu adalah keputusan yang tepat, " ungkapnya.
Wajar saja, dengan jadwal yang padat serta membutuhkan tenaga yang ekstra, tampil di Olimpiade akan mematahkan harapan Rafael Nadal untuk dapat memperpanjang usia kariernya.
Dalam kicauannya, Nadal juga mengatakan bahwa Olimpiade selalu berarti dan menjadi prioritas bagi setiap olahragawan. Ia mengaku menemukan spirit olahragawan di ajang Olimpiade.
Meskipun Rafael Nadal tidak akan bermain di Olimpiade Tokyo 2020, Cabang olahraga tenis dapat kalian saksikan melalui streaming Olimpiade Tokyo 2020 di Vidio.
Penulis: Andrya Nabil (Vidio)
Disadur dari: Bola.com (Asri Muspita Sari/Benediktus Gerendo Pradigdo)
Diunggah pada: 10 Juli 2021
Baca juga:
- Rafael Nadal, Panutan Joan Mir demi Tetap Merendah di MotoGP
- Lima Hal yang Mungkin Belum Anda Ketahui Tentang Marco Asensio
- 25 Petuah Inspiratif Rafael Nadal, Petenis Penguasa Lapangan Tanah Liat
- Disapa Lionel Messi, Marc Marquez: Rasanya Mau Mati!
- 'Marquez Seperti Nadal, Entah di Mana Puncak Performanya'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristian Carrasco Sindir Alex Pastoor: Dia Tak Punya Rasa Hormat ke Indonesia
Tim Nasional 29 Oktober 2025, 18:52
-
Ricky Kambuaya Akui Mental Timnas Indonesia Drop Setelah Gagal ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Oktober 2025, 05:45
LATEST UPDATE
-
Persik Kediri: Macan Putih Butuh Energi Tambahan agar Bisa Kembali Menggigit
Bola Indonesia 5 November 2025, 19:17
-
Teheran-Heran: Kenapa Vinicius Biarkan Conor Bradley Lepas?
Liga Champions 5 November 2025, 18:28
-
Barcelona Jadi Raja Gol Liga Champions Sejak Era Hansi Flick
Liga Champions 5 November 2025, 18:07
-
Prediksi Selangor FC vs Persib Bandung 6 November 2025
Bola Indonesia 5 November 2025, 17:37
-
Prediksi Red Star Belgrade vs Lille 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 17:28
-
Bukan Balik ke Inggris, Harry Kane Bakal Lanjutkan Karir di Barcelona?
Liga Spanyol 5 November 2025, 16:57
-
Kunci Kebangkitan Liverpool Itu Sederhana: Cukup Geser Posisi Florian Wirtz!
Liga Champions 5 November 2025, 16:53
-
Prediksi Salzburg vs Go Ahead Eagles 7 November 2025
Liga Eropa UEFA 5 November 2025, 16:47
-
Manchester United CLBK dengan Bintang Everton Ini?
Liga Inggris 5 November 2025, 16:45
-
Delapan Laga Tanpa Kebobolan: Mengintip Rahasia Kekuatan Defensif Arsenal
Liga Inggris 5 November 2025, 16:31
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17








