Akui Persaingan Ketat di Timnas, Adam Alis Pasrah
Editor Bolanet | 24 Oktober 2016 17:53Sebelumnya, Adam dipanggil pelatih tim nasional (timnas) Indonesia, Alfred Riedl untuk mengikuti seleksi. Namun, pemain asal Jakarta ini tidak dipanggil kembali saat skuad Garuda melakukan laga uji coba dan pemusatan latihan (tc).
Diakui Adam, tercoretnya dari timnas saat laga uji coba dan TC tak terlepas dari banyaknya pemain berkualitas di lini tengah. Di posisi gelandang serang, mantan pemain timnas U-23 ini harus bersaing dengan Evan Dimas dan Stefano Lilipaly.
Kalau saya sih sudah masuk 40 nama pemain yang didaftarkan untuk Piala AFF saja sudah bersyukur karena memang di timnas pemainnya semuanya merata dan bagus-bagus, ujar Adam saat dihubungi Bola.net, Senin (24/19).
Kendati demikian, Adam tak mau pesimistis. Mantan pemain Persija Jakarta ini akan berusaha tampil semaksimal mungkin bersama Barito Putera agar bisa memikat hati Riedl dengan penampilannya.
Sekarang saya bermain bagus saja di klub, kalau timnas hanya bonus saja, ungkapnya.
Adam pun berharap siapapun yang masuk dalam daftar 23 pemain Piala AFF 2016 bisa memberikan yang terbaik bagi Indonesia. Mudah-mudahan bisa juara, tutupnya. [initial] (fit/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Bakal Dalami 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia Sebelum Diputuskan di Rapat Exco
Tim Nasional 15 November 2025, 21:07
-
Sumardji Belum Bisa Ungkap 5 Kandidat Pelatih Timnas Indonesia, Ini Alasannya
Tim Nasional 15 November 2025, 21:05
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55










