Antusiasme Netizen Jelang Laga Bahrain vs Timnas Indonesia: Skuadnya Sudah OK Banget, Jadi Gak Sabar Nih, Semoga Menang!
Ari Prayoga | 9 Oktober 2024 14:58
Bola.net - Netizen Tanah Air merasa sangat antusias menyambut laga Timnas Indonesia versus tuan rumah Bahrain, Kamis (10/10/2024) besok. Antusiasme itu mereka tunjukkan lewat postingan di media sosial.
Timnas Indonesia mengawali kiprah di putaran ketiga dengan impresif. Skuad Garuda sukses meraup dua poin, hasil dari dua kali bermain imbang melawan tim-tim kuat Asia, yakni Arab Saudi dan Australia.
Kini, Timnas Indonesia akan menjalani dua laga tandang. Pasukan Shin Tae-yong harus melawat ke markas Bahrain sebelum lanjut bertandang ke China.
Kabar bagusnya, Timnas Indonesia mendapat suntikan tenaga baru jelang lawatan ke Bahrain dan China. Dua pemain anyar, Mees Hilgers dan Eliano Reijnders sudah bisa dimainkan.
Berikut beberapa cuitan netizen jelang laga Bahrain vs Timnas Indonesia selengkapnya.
Skuadnya sudah mantap banget
Semoga menang!
Masuk akal sih
Jemawa itu perlu
Prediksi netizen
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:22
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 17:13
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Manchester United: Michael Carrick Ditunggu Ujian Sesungguhnya
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:00
-
Selamat, Senegal Juara Piala Afrika 2025!
Bola Dunia Lainnya 19 Januari 2026, 07:56
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:08
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Masterclass Bruno Fernandes di Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 05:00
-
Liga Italia 19 Januari 2026, 04:00

LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48


