Batal Lawan Oman dan Tanzania, TC Timnas U-23 Tak Terganggu
Editor Bolanet | 19 Juni 2014 17:28
Tak ada masalah. Memang akan ada perubahan program untuk menyesuaikan hal ini. Tapi itu tak banyak, ujar Aji, pada
Tidak akan ada masalah dengan ada pemusatan pelatihan ini, sambungnya.
Sebelumnya, laga uji coba antara Timnas U-23 Oman dan Timnas U-23 Tanzania dipastikan batal. Dua tim ini tak jadi bertolak ke Indonesia karena persoalan teknis terkait persiapan dan jadwal.
Sekretaris Badan Tim Nasional, Sefdin Syaifudin mengaku kesulitan mencari lawan uji coba bagi Timnas pada waktu-waktu ini. Namun, sambungnya, PSSI tetap berupaya mencari lawan latih tanding yang sesuai dengan permintaan Badan Tim Nasional.
Tunggu satu dua hari ke depan. InsyaAllah ada update, Sefdin menandaskan. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Malut United 23 November 2025
Bola Indonesia 23 November 2025, 07:00
-
Shevchenko Nilai Milan Lebih Rentan Dibanding Inter di Derby della Madonnina
Liga Italia 23 November 2025, 06:48
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 23 November 2025, 06:38
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 November 2025, 06:37
-
Liverpool Kalah Lagi dan Nahasnya Alexander Isak Ukir Rekor Kelam
Liga Inggris 23 November 2025, 06:36
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 November 2025, 06:35
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 23 November 2025, 06:31
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persis Solo 23 November 2025
Bola Indonesia 23 November 2025, 06:23
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 November 2025, 06:15
-
Man City Boros Peluang dan Kalah, Guardiola Kritik Para Penyerangnya!
Liga Inggris 23 November 2025, 06:11
-
Virgil van Dijk Bicara Lantang: Liverpool Terlalu Mudah Kebobolan!
Liga Inggris 23 November 2025, 06:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 23 November 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Pelatih yang Pernah Tangani Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 22:07
-
Derby della Madonnina: 5 Legenda yang Pernah Membela Inter Milan dan AC Milan
Editorial 21 November 2025, 21:12









