Bayu Gatra ke Timnas, Ini Kata Presiden Madura United
Editor Bolanet | 19 Oktober 2016 19:50
Selamat bagi Bayu yang dipanggil ke Timnas Senior. Jika memang tenaganya dibutuhkan oleh Timnas, klub tidak bisa melarangnya, ujar AQ.
Meski, sebenernya, Bayu kami butuhkan kala pertandingan lawan Bhayangkara United, sambungnya.
Menurut AQ, ada beberapa alasan Bayu Gatra layak dipanggil ke Timnas. Salah satunya adalah konsistensi penampilan pemain asal Jember ini di level klub.
Bersama Madura United, ia menjadi satu-satunya pemain yang sampai pekan ke-24 belum pernah absen. Baik sebagai pemain yang diturunkan sejak menit awal maupun sebagai pemain pengganti, tutur AQ.
Sebelumnya, Bayu Gatra masuk dalam daftar pemain yang dipanggil untuk mengikuti pemusatan latihan Timnas Indonesia, dalam persiapan jelang terjun di ajang AFF 2016 ini. TC Timnas ini akan dihelat di Stadion Maguwoharjo, Sleman, 20-26 Oktober mendatang.
Lebih lanjut, AQ juga berpesan pada Bayu Gatra, terkait keikutsertaannya di TC Timnas. Ia meminta Bayu Gatra agar bisa tetap bermain dengan hati dan fair play.
Jika dipercaya pelatih untuk main, berikanlah permainan terbaikmu bagi Timnas Indonesia. Jikapun hanya ada di bangku cadangan, jangan sampai kecewa dan meninggalkan Timnas. Belalah tim kebanggaan warga Indonesia dengan sepenuh hati, tandasnya. [initial] (den/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bologna vs Sassuolo: Jay Idzes dan Kawan-kawan Curi 1 Poin di Renato Dall'Ara
Liga Italia 29 Desember 2025, 02:16
-
Hasil Cremonese vs Napoli: Emil Audero Gagal Bendung Amukan Rasmus Hojlund
Liga Italia 28 Desember 2025, 23:14
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Semen Padang 28 Desember 2025
Bola Indonesia 27 Desember 2025, 18:17
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tegaskan Nico Paz Bukan Aset Dagang usai Dipulangkan 2026
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 20:57
-
Banyak Tanda Tanya, Begini Prediksi Susunan Pemain AC Milan Hadapi Cagliari
Liga Italia 2 Januari 2026, 20:35
-
Niclas Fullkrug Resmi Berseragam AC Milan, Pakai Nomor Punggung 9
Liga Italia 2 Januari 2026, 20:10
-
Kiper Barcelona Jadi Kandidat Kuat Peraih Trofi Zamora
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 19:57
-
Menunggu Dampak Instan Niclas Fullkrug di AC Milan
Liga Italia 2 Januari 2026, 19:15
-
Juventus Mulai Menemukan Arah, tapi Ada Satu Masalah yang Belum Tuntas
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:29
-
Dusan Vlahovic dan Dilema Juventus di Tengah Ketidakpastian Kontrak
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:22
-
Persija Jakarta vs Persijap: Tim Tamu Menatap Laga Berat di SUGBK
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 17:38
-
Demi Jaga Peluang Juara, Arsenal Incar Bintang Muda Real Madrid Ini
Liga Inggris 2 Januari 2026, 17:26
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs Persijap Jepara 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:22
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSM Makassar 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:13
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43



