BTN Tegaskan Belum Ada Pencoretan Penggawa Timnas U-19
Editor Bolanet | 6 Maret 2014 19:24
Belum ada pencoretan, ujar Sekretaris Badan Tim Nasional, Sefdin Syaifudin, pada .
Lebih lanjut, Sefdin menyebut bahwa tak semua evaluasi yang dilakukan tim pelatih Timnas U-19 dan Badan Tim Nasional berujung pada pencoretan pemain.
Ada atau tidaknya pencoretan merupakan hak prerogatif Coach Indra Sjafri, tukasnya.
Sebelumnya, tim pelatih Timnas U-19 telah melakukan evaluasi usai melakoni Tur Nusantara tahap pertama. Evaluasi ini dilakukan usai Evan Dimas dan kawan-kawan menghadapi Persewangi Banyuwangi, Rabu (03/03) lalu.
Usai evaluasi, alih-alih melakukan pencoretan, tim pelatih Timnas U-19 justru memanggil empat pemain baru untuk dites kemampuannya. Empat pemain tersebut adalah: Fahmi Al Ayubbi, Martinus, Muhammad Hamdan Zamzami dan Muhammad Rio Saputra.
Kalau mereka memenuhi kualifikasi dalam tes, mereka akan bergabung. Tapi, kalau belum memenuhi ya belum bisa, ujar Pelatih Timnas U-19, Indra Sjafri. (den/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










