Di Mata Netizen Indonesia, Piala AFF 2024 11-12 dengan Tarkam: Stadion Bobrok, Pemain Kasar, Wasit Kacau, Lengkap Sudah
Ari Prayoga | 10 Desember 2024 09:56
Bola.net - Timnas Indonesia akhirnya memulai petualangan di Piala AFF 2024, Senin (9/12/2024). Netizen Tanah Air memiliki beragam kesan terhadap laga di kandang Myanmar tersebut.
Timnas Indonesia memaksa Myanmar bertekuk lutut. Skuad Garuda mengalahkan tuan rumah dengan skor 1-0 di Stadion Thuwunna, Yangon dalam pertandingan pertama Grup B Piala AFF 2024.
Timnas Indonesia harus menunggu hingga menit ke-76 untuk memastikan kemenangan atas Myanmar. Skuad Garuda mencetak gol melalui gol bunuh diri kiper Zin Nyi Nyi Aung.
Gol ini berawal dari lemparan ke dalam yang dilakukan Pratama Arhan. Sebuah kemelut terjadi di kotak penalti dan Asnawi Mangkualam melepas tembakan yang mengenai mistar dan memantul kiper menjadi gol.
Sederet komentar diberikan netizen Indonesia menyikapi laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Dari pemain sampai wasit, tarkam semua
Mainnya jomplang banget
Piala AFF banget pokoknya
Untung nggak pakai skuad utama
Amarah netizen pun tak tertahankan
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:22
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 17:13
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:08
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Masterclass Bruno Fernandes di Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 05:00
-
Liga Italia 19 Januari 2026, 04:00

-
Hasil Torino vs Roma: Dybala Bersinar, Debut Malen Berujung Kemenangan
Liga Italia 19 Januari 2026, 02:27
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48

