Evan Dimas dan Ryuji Utomo Tegaskan Komitmen untuk Timnas Indonesia
Ari Prayoga | 13 Desember 2017 07:47
Bola.net - - Dua penggawa tim nasional (timnas) Indonesia, Evan Dimas Darmono dan Ryuij Utomo akan bermain di luar negeri pada musim depan. Namun meski demikian, keduanya tetap berkomitmen penuh untuk membela Merah Putih.
Pada musim depan, Evan dipastikan akan berkarir di Malaysia. Pemain asal Surabaya itu dikontrak oleh mantan klub Andik Vermansah, Selangor FA.
Kepergian Evan ke negeri Jiran tersebut menyisakan dilema. Sebab, dia bisa kesulitan untuk bergabung dalam pemusatan latihan (TC) timnas U-23 yang dipersiapkan untuk Asian Games 2018.
Selangor FA bisa saja menolak permintaan PSSI untuk melepas Evan karena Asian Games tidak termasuk dalam agenda FIFA. Akan tetapi, Evan memastikan timnya tak akan menghalanginya untuk membela timnas.
Saya pasti dilepas ke timnas. Lagi pula, timnas Indonesia memang masih jadi prioritas utama saya, ujar Evan di Makostrad, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa .
Sementara itu, Ryuji Utomo musim depan akan bermain bagi klub Thailand, PTT Rayong. Senada dengan Evan, eks bek Persija Jakarta ini juga menegaskan bahwa klubnya pasti akan mengizinkannya bergabung dengan timnas.
Klub mendukung pemainnya main di timnas, sekarang tidak ada masalah. Saya bisa di sini juga sudah diizinkan sama klub, kata kekasih Ariel Tatum ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yang Unik dari Piala AFF 2026: Durasi Turnamen Rasa Piala Dunia, Padahal Cuma 10 Tim
Tim Nasional 18 Januari 2026, 07:30
-
Hasil PSG vs LOSC: Verdonk Absen, Lille Remuk di Parc des Princes
Liga Eropa Lain 17 Januari 2026, 05:27
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








