Exco PSSI Akan Evaluasi Manajemen Timnas
Editor Bolanet | 12 Februari 2013 22:09
Selain evaluasi pada jajaran pelatih yang rencananya digelar di Kantor PSSI Senayan Jakarta, Rabu (13/2), pihak Exco PSSI juga meminta pelatih memaparkan program yang akan dilakukan.
Besok juga akan ada pertemuan dengan direktur teknik (Lionel Charbonnier) terkait dengan visi dan misinya, katanya.
Ditambahkan oleh Bob Hippy, selain jajaran pelatih mulai level timnas U-14 hingga timnas Indonesia senior yang akan diundang untuk evaluasi dan pemaparan program. Pada agenda kali ini para pelatih juga diharapkan membawa daftar pemain yang akan dipanggil.
Sementara itu, khusus untuk timnas Indonesia senior, pihak Exco PSSI juga dikabarkan akan meminta pertanggungjawaban manajemen timnas terkait hasil di Pra Piala Asia 2015 melawan Irak lalu. (ant/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








