Indra Sjafri Berbagi Ilmu Dengan Pelatih SSB di Padang
Editor Bolanet | 11 Juni 2014 18:13
Kita sengaja mengundang Indra Sjafri pada acara ini agar bisa berbagi pengalaman dengan pelatih SSB di Kota Padang untuk bisa menyerap teknik dan ilmu pelatih, kata Panitia Penyelenggara, Agus Suardi.
Agus menambahkan, sejak keberhasilan Timnas U-19 meraih prestasi, banyak pemain SSB antusias mengikuti pembinaan. Hal tersebut, tentunya memunculkan keinginan yang sama untuk bisa meraih hal serupa dalam karier sepak bola.
Diharapkannya, kedatangan Timnas U-19 di Padang bisa membangkitkan semangat dan memberikan gairah baru perkembangan sepak bola Sumatera Barat. Pasalnya, setiap pemain bisa menciptakan prestasi bagi dirinya dan bangsa Indonesia.
Agus pun memberikan penilaian pada Indra Sjafri, Pelatih Kepala Timnas Indonesia U-19. Lebih jauh, dikatakan Agus Suardi, Indra banyak mengenal karakter dan tipikal sosok pemain bola ranah Minang.
Itu karena Indra merupakan kelahiran Sumatera Barat dan mantan pemain sepak bola PSP Padang pada era 1990-an.
Sebelum melatih Timnas U-19, Indra juga berpengalaman dalam melatih pesepak bola usia dini. Tentunya, pengalaman tersebut menjadi masukan positif bagi pelatih SSB, pungkas Agus. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








