Inilah Alasan Indra Sjafri Pertahankan Skuat Lama Garuda Jaya
Editor Bolanet | 8 Januari 2014 18:10
Karena itu, banyak pemain seleksi yang berguguran dalam proses seleksi di pemusatan latihan. Pada Minggu (5/1), lima pemain dicoret dan gagal mengikuti training centre (TC)/pemusatan latihan tahap kedua di Yogyakarta. Masing-masing yakni, Dio Permana (tengah), Angga Febrianto (depan), Dimas Sumantri (belakang), Vicky Meilano (tengah), dan Rosad Setiawan (belakang).
Sedangkan jauh sebelum, Indra juga mencoret lima pemain, Dikri Yusron Afafa (kiper), Rully Desrian (kiper), Terens Puhiri (depan), Dalmiansah Matutu (depan), Untung Wibowo (gelandang), dan M Junda Irawan (belakang).
Pertimbangan utama proses seleksi tahap pertama, adalah murni prestasi. Kalau pemain tersebut memenuhi standar yang ditetapkan, maka akan terpilih. Kalau tidak bisa memenuhi standar, tentu dicoret. Buktinya, ada pemain lama yang tercoret seperti Dio Permana, Dimas Sumantri dan Angga Febrianto, terang Indra.
Intinya, pemain yang dipertahankan itu yang terbaik. Bukannya pemain lama atau baru, tapi itu adalah yang terbaik. Kebetulan saja yang tercoret itu banyak yang baru, sambungnya.
Kini, sebanyak 29 pemain mulai menjalani TC tahap kedua di Yogyakarta. Dalam kesempatan tersebut, dilanjutkan Indra, bakal lebih difokuskan pada taktik.
Selain itu, ada juga serangkaian uji coba. Tapi, uji coba bukan di Yogyakarta. Yakni, dengan tur Nusantara, tur Timur Tengah, dan tur Eropa. Kemudian, masih berlanjut dalam Mini Turnamen, tuntasnya.[initial]
Garuda Jaya Menatap Dunia!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





