Inilah Susunan Pemain Indonesia U-19 vs Myanmar U-19
Editor Bolanet | 5 Mei 2014 18:45
Pada laga tersebut, pelatih Garuda Jaya Indra Sjafri memainkan tim terbaiknya. Dalam susunan pemainnya, Indra memainkan tim yang sama seperti saat menjadi juara Piala AFF U-19 beberapa waktu lalu, dengan motor serangan tetap bertumpu pada Evan Dimas.
Sementara itu pelatih Myanmar, Gerd Fridrich Horst juga bermain dengan formasi yang sama dengan Garuda Jaya. Yakni formasi 4-3-3 dengan mengandalkan kecepatan tiga penyerang di depan untuk membongkar pertahanan lawan.
Berikut susunan pemain Timnas Indonesia U19 vs Timnas Myanmar U-19
Indonesia U-19: Ravi Murdianto, Putu Gede, M. Fatchu Rahman, Sahrul Kurniawan, Hansamu Yama, Zulfiandi, Evan Dimas, Hargianto, Ilham Udin, Muchlis Hadi, Maldini.
Myanmar U-19: Myo Min Latt; Htike Htike Aung, Naing Lin Tun, Nanda Kyaw, Nan Wai Lin, Aung Thu, Yan Naing Go, Myo Ko Tun, Maung Maung Soe, Mg Mg Lwin, Shine Thura. (bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indra Sjafri Minta Maaf Usai Timnas Indonesia U-22 Angkat Koper dari SEA Games 2025
Tim Nasional 12 Desember 2025, 23:09
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





