Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23 vs China
Gia Yuda Pradana | 11 Oktober 2019 10:01
Bola.net - Timnas Indonesia U-23 akan tampil di ajang CFA International Football Tournament 2019, yang berlangsung di Wuhan pada 11-15 Oktober 2019.
Sebanyak 26 pemain diboyong pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri, untuk turun di turnamen yang diikuti tuan rumah China, Yordania, dan Arab Saudi tersebut. Laga ini bakal jadi ajang pemanasan jelang SEA Games 2019.
Awalnya, Garuda Muda dijadwalkan menghadapi Arab Saudi U-23 pada hari Rabu (9/10/2019).
Namun, penyelenggara turnamen memundurkan jadwal pertandingan, dari yang seharusnya hari ini menjadi Selasa, (15/10/2019).
Sementara itu, dua laga Timnas Indonesia U-23 lainnya, yakni kontra China dan Yordania tetap berjalan sesuai jadwal. Egy Maulana Vikri dan kawan-kawan menghadapi tuan rumah China pada Jumat (11/10/2019), serta Yordania dua hari berselang.
Berikut jadwal siaran langsung Timnas Indonesia U-23.
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-23
Jumat (11/10/2019)
- Timnas Indonesia U-23 vs China
- Kick-off Pukul 18.30 WIB (Live RCTI)
Minggu (13/10/2019)
- Timnas Indonesia U-23 vs Yordania
- Kick-off Pukul 14.00 WIB (Live RCTI)
Selasa (15/10/2019)
- Timnas Indonesia U-23 vs Arab Saudi
- Kick-off Pukul 14.00 WIB (Live RCTI).
Disadur dari: Bola.com/Penulis Ario Yosia
Published: 11 Oktober 2019
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Era Baru Timnas Indonesia: John Herdman Tekankan Peran Liga Lokal
Tim Nasional 14 Januari 2026, 17:04
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











