Kata Pendukung Liverpool dan Indonesia: Biarlah Klub Kalah, tapi Timnas Harus Menang!
Gia Yuda Pradana | 29 Desember 2021 10:13
Bola.net - Liverpool kalah 0-1 dari tuan rumah Leicester City dalam lanjutan kompetisi Premier League, Rabu (29/12/2021) dini hari tadi. Nah, kita alihkan fokus ke leg pertama final Piala AFF 2020 antara Timnas Indonesia lawan Thailand nanti malam.
Liverpool kalah oleh gol tunggal Ademola Lookman menit 59. Sebelum itu, Liverpool punya peluang emas lewat titik penalti di menit 16, tapi eksekusi Mohamed Salah gagal membuahkan gol.
Pendukung Liverpool yang juga pendukung Timnas Indonesia rupanya tak mau larut dalam kekecewaan. Kata mereka, biarlah Liverpool kalah, yang penting nanti malam Timnas harus menang.
Berikut beberapa cuitan yang bisa kita temukan.
Semoga bukan pertanda buruk
Bodo amat Liverpool kalah, yang penting Timnas
Tapi Timnas wajib menang
Biar gak sedih sedih amat
Eh tapi itu Liverpool apa Singapura sih, penalti kok gak masuk?
Biasanya...
Mana seragamnya sama-sama merah dan biru pula
Masa gak pake kostum merah?
Tapi tetep harapannya Timnas gak ikut-ikutan kalah
Pokoknya Timnas jangan sampe kalah
Pokoknya nanti malam dukung Timnas
Timnas harus menang, harga mati!
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Gagal Penalti, Jurgen Klopp Enggan Salahkan Mohamed Salah
- Kalah dari Leicester, Klopp Akui Liverpool Tampil Buruk
- 5 Pelajaran dari Kekalahan Liverpool: Salah Gagal Penalti, Rekor Apik Terhenti
- Ketum PSSI Mau Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia di Final Piala AFF 2020, Perasaan Netizen Tidak En
- Kreativitas Netizen Jahili Poster Dukungan Iwan Bule untuk Timnas Indonesia di Final Piala AFF 2020
- Rapor Lengkap Timnas Indonesia di Final Piala AFF, Thailand Selalu Jadi Mimpi Buruk
- Kenangan Uston Nawawi Bobol Gawang Thailand pada Final Piala AFF 2000
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22
LATEST UPDATE
-
Ribuan Pelari Bakal Ikuti Lomba dengan Rute Mengelilingi Stasiun LRT Jabodetabek
News 21 Oktober 2025, 10:06 -
Saksikan Live Streaming Anugerah Liputan6 2025: Berdaya, Berdampak, Berkelanjutan
Lain Lain 21 Oktober 2025, 10:00 -
Kairat Almaty vs Pafos: Berburu Sejarah Kemenangan Pertama di Liga Champions
Liga Champions 21 Oktober 2025, 09:43 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:37 -
Prabowo Klaim Keberhasilan MBG 99,99 Persen, Bagaimana Dampak Ekonominya?
News 21 Oktober 2025, 09:27 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 21 Oktober 2025, 09:22
LATEST EDITORIAL
-
Dari Postecoglou hingga De Boer, Inilah Masa Kepelatihan Tersingkat di Premier League
Editorial 21 Oktober 2025, 00:58 -
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32