Kocaknya Netizen Usai PSSI Umumkan Duel Indonesia vs Argentina: Info War Tiket,Messi Ketar-ketir, Tiktokan, Simulasinya Ngeri!
Dimas Ardi Prasetya | 24 Mei 2023 22:56
Bola.net - Para pecinta sepak bola di tanah air memberikan reaksi yang kocak ketika PSSI akhirnya mengumumkan laga uji coba antara Timnas Indonesia vs Timnas Argentina.
PSSI mengkonfirmasikan duel di FIFA Matchday Juni tersebut pada Rabu (24/05/2023). Laga ini sendiri sebelumnya sudah diumumkan lebih dahulu oleh federasi sepak bola Argentina, AFA.
Pertandingan ini rencananya akan digelar pada 19 Juni 2023. Venue yang akan ditunjuk adalah Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Diumumkanya pertandingan itu tentu saja membuat anak bola di tanah air girang, meski belum ada kepastian apakah Lionel Messi bakal ikut main atau tidak. Mereka pun melontarkan komentar-komentar yang kocak.
Seperti apa komentar mereka? Simak kuy di bawah ini.
Absen Mau Sekolah
Info War Tiket
Habisin Sisa THR
Simulasinya Ngeri
Messi Antusias Lawan King Asean
Mahalin Tiketnya
Simulasi Ketemu Alvarez
Artinya Apa Bang Messi?
Waduh
Daftar Sekolah Ntar Aja deh
Messi Apa Ini?
Bakal Seru!
Belum juga Dijual
Witan Lewati Di Mariaaa!
Martinez Siap-siap!
Messi Ketar-ketir!
(Twitter)
Baca Juga:
- Tahun Depan, Timnas Indonesia Bisa Beruji Coba dengan Brasil di FIFA Matchday
- Ada Bang Messi di Poster PSSI, Sinyal Bakal Main Lawan Trent Alexander Asnawi dkk?
- Prestasi Mentereng Akira Nishino, Calon Dirtek PSSI: Pernah Juara Liga Champions Asia
- Berapa Biaya yang Dikucurkan PSSI untuk Bawa Timnas Argentina ke Indonesia? Ini Kata Erick Thohir
- Erick Thohir Jawab Isu Uji Coba Timnas Indonesia Vs Argentina sebagai Deal-dealan Pertukaran Tuan Ru
- Timnas Indonesia vs Argentina: Info Jadwal Pertandingan, Stadion, Harga Tiket, dan Siaran Langsung
- Belum Dipastikan Ikut ke Indonesia, Ini 3 Potensi Ancaman Messi bagi Skuad Garuda
- Ketum PSSI Yakin Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Argentina Lebih Booming dari Tiket Coldplay
- Lionel Messi Belum Pasti, Argentina Panggil Kiper 17 Tahun untuk Lawan Timnas Indonesia?
- Lionel Messi dan Angel Di Maria Disebut Bakal Pimpin Timnas Argentina dalam Tur Asia
- Akhirnya, Erick Thohir Umumkan Venue Uji Coba Timnas Indonesia Vs Argentina
- Setelah Argentina, Erick Thohir Sebut Brasil dan Portugal Bisa jadi Lawan Timnas Indonesia
- RESMI! Erick Thohir Pastikan Kedatangan Timnas Argentina ke Indonesia
- Shin Tae-yong Panggil 26 Pemain untuk FIFA Matchday Lawan Palestina dan Argentina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




