Komentar Erick Thohir Setelah Perpanjang Kontrak Shin Tae-yong di Timnas Indonesia
Ari Prayoga | 29 Juni 2024 10:41
Bola.net - Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir berkomentar setelah memperpanjang kontrak Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia. Keduanya bersepakat pada Jumat (28/6/2024).
Shin Tae-yong memperpanjang kontrak selama tiga tahun lagi dengan Timnas Indonesia. Pelatih asal Korea Selatan itu akan tetap melatih Garuda sampai 2027.
Sebelumnya, kontrak Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia akan berakhir pada 30 Juni 2024. Ia juga sempat tidak kunjung menandatangani kontraknya.
Erick Thohir membahas keberhasilan Shin Tae-yong meloloskan Timnas Indonesia ke Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dan Timnas Indonesia U-23 ke babak play-off Olimpiade Paris 2024.
Kepuasaan Erick Thohir

"Coach Shin Tae-yong telah membawa Timnas Indonesia sampai Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia dan sampai play-off Olimpiade 2024," ujar Erick Thohir.
"Kinerjanya telah memberikan dampak positif bagi sepak bola Indonesia,"
"Kami bersepakat untuk terus berjuang bersama agar Timnas Indonesia makin maju, berprestasi, dan mendunia," lanjut Erick Thohir.
Komentar Shin Tae-yong

Shin Tae-yong juga angkat bicara mengenai perpanjangan kontraknya. Ia bersemangat untuk bekerja sama dengan PSSI untuk menangani Timnas Indonesia dalam tiga tahun ke depan.
"Kami telah memutuskan untuk bekerja sama dengan Ketua Erick Thohir hingga 2027," tuturnya.
"Mohon dukungan Anda untuk sepak bola Indonesia," imbuh Shin Tae-yong.
(Bola.net/Fitri Apriani)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









