Live Steaming Piala AFF 2018: Kamboja vs Malaysia di Vidio.com
Serafin Unus Pasi | 8 November 2018 18:31
Bola.net - - Tim Nasional Kamboja dan Malaysia akan memulai perjalanan mereka di Piala AFF 2018. Kedua tim yang tergabung di Grup A ini akan saling jegal untuk meraih tiga poin pertama, dan pertandingan ini bisa disaksikan di Vidio.com.
Baik Kamboja dan Malaysia membawa determinasi tinggi di Piala AFF 2018 ini. Maklum di edisi Piala AFF 2016 silam, kedua negara ini kurang berprestasi. Pada saat itu kedua negara juga tergabung di grup B, namun keduanya gagal menembus babak knockout setelah finish di peringkat 3 dan 4 grup B.
Kamboja sendiri punya ambisi yang lebih besar di laga ini. Maklum di tahun 2016 silam, mereka harus menelan kekalahan dari Malaysia dengan skor 3-2. Untuk itu mereka bertekad untuk menebus kekalahan mereka pada laga ini.
Kamboja sendiri memiliki persiapan yang cukup serius untuk Piala AFF 2018 ini. Mereka menunjuk legenda Timnas Jepang, Keisuke Honda sebagai juru taktik mereka pada turnamen ini. Namun Honda sendiri dipastikan absen untuk beberapa pertandingan ke depan karena satu dan dua hal, namun Kamboja sendiri optimis untuk meraih kemenangan pada laga ini, terutama mereka bermain di depan publik mereka sendiri.
Pertandingan super seru ini bisa Bolaneters saksikan lewat live streaming di Vidio.com dengan mengklik tautan yang satu ini.
Kamboja : Keo Sok Sela; Soeuy Visal, Nen Sothearoth, Sath Rosib, Sareth Krya, Thierry Bin Chantha, Sos Souhanna, Prak Thiva, Chin Chhoeun, Keo Sokpheng, Chan Vathanaka.
Malaysia : Khairul Fahmi Che Mat; Syazwan Andik, Amirul Azhan, Irfan Zakaria, Shahrul Saad, Zaquan Adha, Syahmi Safari, Akhyar Rashid, Kenny Pallraj, Mohamadou Sumareh, Safawi Rasid.
Ingin menikmati liga-liga dunia mulai Premier League, Serie A, La Liga hingga menonton perjuangan Timnas Indonesia di Piala AFF 2018? Bolaneters bisa berlangganan di vidio premier. Bolaneters bisa berlangganan di Vidio Premier sekarang juga, karena lagi banyak promo Lho!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Senegal vs Maroko di Final Piala Afrika 2025
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 21:56
-
Live Streaming Milan vs Lecce - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 19:45
-
Live Streaming Torino vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:00
-
Live Streaming Cagliari vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 17 Januari 2026, 19:45
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



