Live Streaming Eksklusif Piala AFF U-18: Indonesia vs Timor Leste
Gia Yuda Pradana | 8 Agustus 2019 14:30
Bola.net - Timnas Indonesia U-18 akan menghadapi Timor Leste. Pertandingan ini akan disiarkan secara langsung di SCTV dan live streaming eksklusif di Vidio Premier.
Garuda Nusantara akan ditantang Timor Leste pada pertandingan kedua di Grup A Piala AFF U-18 2019, Kamis (08/8/2019). Kedua tim sama-sama meraih kemenangan telak di laga pertama mereka.
Indonesia mengawali langkah dalam turnamen di Vietnam ini dengan kemenangan 7-1 atas Filipina. Bagus Kahfi dan Supriadi masing-masing menyumbang dua gol. Sutan Zico, Fajar Fathur Rachman, dan David Maulana mencetak masing-masing satu gol.
Timor Leste juga mendapatkan start yang ideal. Tim besutan pelatih Andi Susanto asal Indonesia ini menghajar Brunei 7-2 di laga pertama mereka. Gol-gol mereka dicetak oleh Expedito da Conceicao, Gumario Da Silva Moreira, Dom Lucas Braz, Mouzinho Barreto de Lima (2), dan Danilson Araujo (2).
Ujian pertama telah dilalui Timnas dengan gemilang. Puncak klasemen pun digenggam. Timor Leste siap menghadang di pertandingan kedua.
Ayo saksikan dan berikan dukungan untuk Timnas Indonesia U-18. Jadwal lengkap dan live streaming pertandingan Timnas Indonesia U-18 vs Timor Leste U-18 bisa Bolaneters simak di bawah ini.
Jadwal Lengkap Pertandingan dan Live Streaming
Timnas Indonesia U-18 vs Timor Leste U-18
- Hari: Kamis, 8 Agustus 2019
- Jam kick-off: 15.30 WIB
- Stadion: Go Dau Stadium, Thu Dau Mot
- Live: SCTV
- Live Streaming: Vidio [Live streaming pada tautan berikut ini]
Bolaneters dapat menyaksikan live streaming eksklusif pertandingan Timnas Indonesia U-18 vs Timor Leste U-18 di Vidio Premier dengan berlangganan per bulan di link berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




