Netizen Merasa Timnas Indonesia Dicurangi Wasit di Markas Bahrain, Tagar #AFCMafia Trending di Media Sosial
Ari Prayoga | 11 Oktober 2024 08:59
Bola.net - Netizen Tanah Air meramaikan media sosial usai laga Bahrain vs Timnas Indonesia, Kamis (10/10/2024) malam. Mereka mengecam kepemimpinan wasit serta menduga ada kecurangan dari badan sepak bola Asia AFC.
Timnas Indonesia melawat ke markas Bahrain dalam laga putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Tim Garuda sempat tertinggal akibat gol free kick indah Mohamed Marhoon.
Beruntung, Timnas Indonesia mampu menyamakan kedudukan di akhir babak pertama lewat tembakan Ragnar Oratmangoen. Menariknya, gol ini lahir dari satu-satunya tembakan yang dilakukan Skuad Garuda di babak pertama.
Memasuki babak kedua, Timnas Indonesia bermain lebih impresif dan sukses berbalik memimpin lewat gol indah Rafael Struick. Sayang, kemenangan di depan mata buyar usai Marhoon kembali membobol gawang Maarten Paes di penghujung laga.
Kontroversi Ahmed Al-Kaf

Sejak awal laga, netizen di media sosial sudah mengeluhkan kepemimpinan wasit Ahmed Al-Kaf. Wasit asal Oman itu dinilai memberikan banyak pelanggaran yang 'soft' bagi Bahrain.
Puncaknya terjadi di masa injury time babak kedua. Ofisial keempat memberikan masa injury time selama enam menit. Namun, Al-Kaf memilih tetap melanjutkan laga hingga menit ke-99.
Sebenarnya, pemberian waktu injury time lebih dari yang seharusnya memang boleh dilakukan wasit. Namun, harus ada syarat seperti pergantian pemain, ada pemain cedera, dsb.
Nyatanya, dalam enam menit masa injury time nyaris tak ada sama sekali kejadian yang mengharuskan Al-Kaf memperpanjang masa injury time, bahkan hingga tiga menit lebih.
Hal inilah yang membuat netizen Tanah Air murka. Mereka pun meramaikan media sosial dan membuat tagar #AFCMafia menjadi trending. Berikut beberapa cuitan netizen selengkapnya.
Netizen Indonesia sudah gak kaget
Ayo ramai-ramai protes
Sedih banget kalau hasil ini jadi penentu kegagalan Indonesia
Sampai ditunjukkan aturannya
Sumber: X
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Lakukan Hal yang Gagal Diberikan Ruben Amorim di Manchester United
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:40
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 18 Januari 2026, 17:22
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 18 Januari 2026, 17:13
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Prediksi Final Piala Afrika: Senegal vs Maroko 19 Januari 2026
Bola Dunia Lainnya 18 Januari 2026, 16:30
LATEST UPDATE
-
Rating Pemain Barcelona setelah Terkapar di Markas Real Sociedad
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 07:19
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Man of the Match Real Sociedad vs Barcelona: Lamine Yamal
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:46
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Real Sociedad vs Barcelona: Berakhirnya Rentetan Kemenangan Blaugrana
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 06:08
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
-
Masterclass Bruno Fernandes di Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 05:00
-
Liga Italia 19 Januari 2026, 04:00

-
Hasil Torino vs Roma: Dybala Bersinar, Debut Malen Berujung Kemenangan
Liga Italia 19 Januari 2026, 02:27
-
Juventus Abaikan Chiesa, Alihkan Fokus ke Maldini, Ini Alasannya
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:49
-
Juventus Petakan 2 Alternatif Mateta, Termasuk Striker Manchester United
Liga Italia 19 Januari 2026, 00:43
-
Xabi Alonso Dipecat Real Madrid, Klub Bundesliga Bergerak Mendekati
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 00:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26
-
5 Pemain yang Bisa Dibeli Alvaro Arbeloa untuk Menyelamatkan Musim Real Madrid
Editorial 14 Januari 2026, 12:30
-
Para Pemain yang Pernah Membela Chelsea dan Arsenal
Editorial 14 Januari 2026, 11:48

