Pantau Maladewa dan Timor Leste, Aji Santoso Andalkan HPU BTN
Editor Bolanet | 3 September 2014 22:24
- Di ajang Asian Games 2014, Thailand bakal menjadi perhatian serius tim nasional Indonesia U-23. Terbukti, Aji Santoso yang menjabat Pelatih Timnas Indonesia U-23, sangat serius untuk mendalami kekuatan tim berjuluk Gajah Putih tersebut.
Karena itu, Aji Santoso sempat mengatakan berencana mengirim Asisten Pelatih untuk memantau langsung pertandingan Thailand saat beruji coba dengan Qatar di Bangkok pada pekan ini.
Hanya saja, hal tersebut tidak berlaku pada Maladewa dan Timor Leste. Padahal, kedua negara tersebut merupakan calon lawan Indonesia di Grup E selain Thailand.
Belum ada rencana memantau langsung permainan Maladewa dan Timor Leste. Saya hanya akan meminta bantuan data kedua tim tersebut dari tim HPU BTN (High Performance Unit Badan Tim Nasional), tuturnya.
Bukannya saya meremehkan Maladewa dan Timor Leste. Tapi, saya yakin HPU BTN sudah memiliki data terbaru kedua tim tersebut lengkap dengan rekaman pertandingannya, pungkasnya. (esa/dzi)
Karena itu, Aji Santoso sempat mengatakan berencana mengirim Asisten Pelatih untuk memantau langsung pertandingan Thailand saat beruji coba dengan Qatar di Bangkok pada pekan ini.
Hanya saja, hal tersebut tidak berlaku pada Maladewa dan Timor Leste. Padahal, kedua negara tersebut merupakan calon lawan Indonesia di Grup E selain Thailand.
Belum ada rencana memantau langsung permainan Maladewa dan Timor Leste. Saya hanya akan meminta bantuan data kedua tim tersebut dari tim HPU BTN (High Performance Unit Badan Tim Nasional), tuturnya.
Bukannya saya meremehkan Maladewa dan Timor Leste. Tapi, saya yakin HPU BTN sudah memiliki data terbaru kedua tim tersebut lengkap dengan rekaman pertandingannya, pungkasnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia Gagal Lolos Semifinal SEA Games 2025, Kegagalan Pertama Sejak 2009
Tim Nasional 12 Desember 2025, 20:57
LATEST UPDATE
-
Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
Liga Inggris 11 Januari 2026, 22:53
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52













