Piala AFF 2022 Indonesia vs Vietnam, Wasit Bikin Netizen Naik Darah: Di Sini Gak Adil Gimana di Sono, Bahlul, Aneh!
Dimas Ardi Prasetya | 6 Januari 2023 22:10
Bola.net - Kepemimpinan wasit Oumar Al-Yaqoubi di leg pertama semifinal Piala AFF 2022 antara Indonesia vs Vietnam membuat netizen di tanah air naik darah.
Indonesia menjamu Vietnam di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jumat (06/01/2023) sore WIB. Pertandingan ini berlangsung menarik dan intens.
Benturan antar pemain kerap terjadi. Laga ini juga diwarnai oleh keputusan wasit yang tidak tegas.
Ia tak memberikan hukuman apa pun kala Doan Van Hau melancarkan tekel dua kaki pada Dendy Sulistyawan. Pun saat ia melanggar Ricky Kambuaya di kotak penalti.
Netizen tentu saja langsung naik darah dan memberikan banyak komentar di media sosial. Simak saja ketikan-ketikan mereka di bawah ini Bolaneters.
Bahlul!
Man of the Match
Wasit Kacrut
Pentingnya VAR
Agak Gimana?
Di Sini Gak Adil Gimana di Sono
Yes Or No?
Udah Boleh Tekel Dua Kaki nih?
Edun
Sebuah Pesan Bijak
Koplak
Mimpin Ala Kadarnya
Aneh!
Keputusan Wasit Banyak Ngerugiin Indonesia
VAR = Vietnam Assistant Referee
Dukung terus perjuangan Timnas Indonesia dengan melihat jadwal lengkap Piala AFF 2022 dan memantau hasil, klasemen, dan top skor AFF Cup 2022 hanya di Bola.net.
(Twitter)
Jangan Lewatkan:
- Nontong Langsung di SUGBK, Presiden Jokowi Ikut Tegang Lihat Aksi Timnas Indonesia
- Penjelasan PSSI Terkait Perusakan Koreo La Grande Indonesia di Leg Pertama Semifinal Piala AFF 2022
- Imbang Lawan Vietnam di SUGBK, Kapten Timnas Indonesia: Masih Ada Leg Kedua
- Timnas Indonesia Tak Bisa Kalahkan Vietnam di SUGBK, Shin Tae-yong: Pemain Sudah Bekerja Maksimal
- Piala AFF 2022 Indonesia vs Vietnam, Si Bek Kasar Doan Van Hau Itu Berulah Lagi
- Piala AFF 2022 Indonesia vs Vietnam, Doan Van Hau Dirujak Netizen +62 & Malaysia: Psikopat, Tarkam,
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Piala AFF 2022
- Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Vietnam: Asnawi Mangkualam
- Momen-momen Menarik Indonesia vs Vietnam di Piala AFF 2022: Doan Van Hau Berulah Lagi, Kambuaya Dila
- Profil Omar Al-Yaqoubi, Wasit Kontroversial yang Pimpin Laga Indonesia vs Vietnam
- 5 Pelajaran dari Leg Pertama Indonesia vs Vietnam: Penyakit Kumat Lagi, Tugas Berat Menanti di Hanoi
- Hasil Piala AFF 2022 Timnas Indonesia vs Vietnam: Skor 0-0
- Hasil Piala AFF 2022 Indonesia vs Vietnam Babak Pertama: Skor 0-0
- Bukan Gas Air Mata, Polisi Pastikan Asap di Kawasan SUGBK Berasal dari Flare
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 3 November 2025, 12:51
-
Lionel Messi Pecahkan Rekor MLS Meski Inter Miami Kalah
Bola Dunia Lainnya 3 November 2025, 12:29
-
Badai Protes Wasit Premier League, Guardiola dan Dyche Kompak Luapkan Kekesalan
Liga Inggris 3 November 2025, 12:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



