PSSI Gelar Seleksi Timnas U-16
Editor Bolanet | 10 Oktober 2012 20:05
Kami membuka kesempatan kepada seluruh pemain terbaik dari seluruh Indonesia untuk mengikuti seleksi nasional yang mulai digelar mulai 3 November 2012 mendatang. Nantinya, setelah pembentukan tim ada tiga tahapan yang diprogramkan PSSI yaitu, seleksi awal, tahapan pemantapan, dan pembentukan Timnas, ujar Ketua Pembinaan Usia Muda PSSI, Edi Nurindra.
Program seleksi pemain tersebut, merupakan Program Prima Pratama yang sudah disusun oleh Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima).
Edi Nurindra berharap, pesepakbola terbaik Indonesia kelahiran tahun 1996 bisa mengikuti seleksi yang digelar PSSI. Sehingga nantinya terbentuk tim junior yang tangguh.
Hasil seleksi pemain Timnas Asia Youth Games 2013, diharapkan menjadi cikal bakal tim yang diproyeksikan berlaga di Olimpiade 2016 Rio de Janeiro, tuturnya. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-16 Tantang Juara PON Remaja
Tim Nasional 26 Desember 2014, 15:55 -
Menpora Minta Timnas U-16 Pantang Menyerah
Tim Nasional 3 September 2013, 23:46 -
La Nyalla Apresiasi Perjuangan Garuda Muda
Tim Nasional 2 September 2013, 22:32 -
Usai AYG 2013, Cabor Sepakbola Bidik World Olimpic Youth
Bola Indonesia 26 Agustus 2013, 20:16 -
Skuad Cabor Sepakbola AYG Berpeluang Perkuat Timnas U-15
Tim Nasional 23 Agustus 2013, 17:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04