SEA Games 2021: Shin Tae-yong Inginkan Rematch Indonesia vs Vietnam di Final
Gia Yuda Pradana | 8 Mei 2022 14:08
Bola.net - Timnas Indonesia U-23 kalah dari Vietnam pada partai pertama Grup A SEA Games 2021. Anak-anak asuh Shin Tae-yong takluk 0-3 di Viet Tri Stadium, Phu Tho, Jumat (6/5/2022).
Namun, Timnas Indonesia U-23 masih punya peluang besar untuk lolos ke semifinal SEA Games 2021. Garuda Muda akan bertanding tiga kali lagi di babak penyisihan.
Shin Tae-yong yakin Ricky Kambuaya dkk. dapat melaju ke partai puncak SEA Games 2021. Arsitek asal Korea Selatan itu juga menantang Vietnam untuk berhadapan dalam perebutan medali emas.
"Kami harus fokus terus hingga pertandingan final. Sebab, saya ingin tim ini bertemu dengan Vietnam lagi di final," kata Shin Tae-yong.
Ubah Suasana

Terdekat, Timnas Indonesia U-23 akan melawan Timor Leste dalam partai kedua Grup A SEA Games 2021 di Viet Tri Stadium, Selasa (10/5/3/2022).
Selain itu, Garuda Muda juga bakal menghadapi Filipina pada 13 Mei 2022 dan Myanmar dua hari berselang.
Shin Tae-yong mencoba untuk membangkitkan mental Timnas Indonesia U-23 sebelum bentrok dengan Timor Leste. Kekalahan telak 0-3 dari Vietnam tentu membuat Garuda Muda down.
"Jadi, persiapan dari saya mengubah suasana karena kami kalah lawan Vietnam. Jadi, saya ingin ubah suasana dahulu supaya menang lawan Timor Leste," ujar Shin Tae-yong.
Hasil dan Jadwal Timnas Indonesia U-23 di Grup A

6 Mei 2022
Vietnam 3-0 Timnas Indonesia U-23.
10 Mei 2022
Timnas Indonesia U-23 Vs Timor Leste.
13 Mei 2022
Filipina Vs Timnas Indonesia U-23.
15 Mei 2022
Timnas Indonesia U-23 Vs Myanmar.
Disadur dari: Bola.com/Muhammad Adiyaksa/Aryo Atmaja, 8 Mei 2022
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- SEA Games 2021: Bos Persija Komentari Kritikan Terhadap Rio Fahmi di Timnas Indonesia U-23
- SEA Games 2021: Acungkan Jempol, Asnawi Tiba di Vietnam untuk Bela Timnas Indonesia U-23
- PSSI: Elkan Baggott Belum Diperbolehkan Gabung Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2021
- Nomor 6 di Timnas Indonesia: dari Charis Yulianto, Evan Dimas, hingga Marc Klok
- Update Timnas Indonesia di SEA Games 2021: Asnawi Tiba Malam Ini, Baggott Belum Dapat Izin
- Indonesia vs Vietnam: Pengganti Lalu Diganti, Mental Ronaldo Kwateh Dianggap Belum Siap
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
LATEST UPDATE
-
Demi Putus Tren Negatif, MU Bertekad Kalahkan Manchester City di Derby Manchester
Liga Inggris 12 Januari 2026, 12:45
-
Prediksi BRI Super League: Persijap vs Dewa United 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 12:41
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Kedua Putaran I di Medan, 15-18 Januari 2026
Voli 12 Januari 2026, 11:46
-
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Bhayangkara FC 12 Januari 2026
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 11:35
-
Kalahkan Solskjaer, Michael Carrick Bakal Jadi Pelatih Interim Baru MU?
Liga Inggris 12 Januari 2026, 11:01
-
5 Pelajaran dari Man Utd vs Brighton: Setan Merah Terjerembap ke Titik Terendah
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:44
-
Diogo Dalot: Manchester United Tidak Pantas Tersingkir dari FA Cup!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:40
-
Manchester United Bakal Umumkan Manajer Interim Baru Paling Lambat Besok
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:27
-
Kalah dari Brighton, Darren Fletcher akui MU Begitu Rapuh!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 10:16
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 12 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52








