
Bola.net - Asnawi Mangkualam sudah bergabung dengan Timnas Indonesia U-23. Bek berusia 22 tahun itu tiba di Hanoi, Vietnam pada Sabtu (7/5/2022) malam waktu setempat.
Momen kedatangan Asnawi dibagikan oleh Ketua Umum (Ketum) PSSI, Mochamad Iriawan lewat akun Instagramnya, @mochamadiriawan84, Minggu (8/6) dini hari WIB. Mantan pemain PSM Makassar itu terbang ke Vietnam dari Korea Selatan.
Dalam postingannya, Iwan Bule, sapaan akrab Mochamad Iriawan membagikan foto Asnawi yang sedang berada di bandara. Pemain Ansan Greeners itu terlihat menggunakan masker dan mengacungkan jempol.
"Alhamdulillah, Asnawi sudah sampai di Vietnam untuk bergabung dengan kawan-kawannya," tulis Iwan Bule.
"Saya berharap dengan hadirnya Asnawi dapat memberikan kontribusi yang positif untuk Timnas Indonesia U-23," tambahnya.
Baca halaman berikutnya ya Bolaneters!
Absen Lawan Vietnam
View this post on Instagram
Sebelumnya, Asnawi absen memperkuat Timnas Indonesia U-23 pada matchday pertama Grup A SEA Games 2022 melawan Vietnam. Dalam pertandingan yang berlangsung di Viet Tri Stadium, Phu Tho, Jumat (6/5) malam WIB itu, Skuad Garuda Muda kalah 0-3.
Tiga gol kemenangan Vietnam semuanya tercipta pada babak kedua. Masing-masing oleh Nguyen Tien Linh (54'), Dung Do Hung (74'), dan Le Van Do (88').
Pada matchday kedua, Timnas Indonesia U-23 akan bentrok dengan Timor Leste. Duel tersebut bakal digelar pada 10 Mei 2022, di Viet Tri Stadium.
(Fitri Apriani/Bola.net)
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- Indonesia 0-3 Vietnam: 4 Pemain yang Bisa Dicadangkan Shin Tae-yong Demi Menang Lawan Timor Leste
- SEA Games 2021: Rapor Pemain Timnas Indonesia U-23 Usai Dipermak Vietnam 0-3
- SEA Games 2021: 3 Pemain Timnas Indonesia U-23 yang Tidak Maksimal Saat Dibantai Vietnam
- Ini Dia Tiga Alasan Timnas Indonesia Digulung Vietnam di Laga Perdana SEA Games 2021
- Rapor Trio Pemain Senior Saat Timnas Indonesia Disikat Vietnam: Klok Melempem
Advertisement
Berita Terkait
-
Bundesliga 12 Januari 2026 02:08Hasil Monchengladbach vs Augsburg: Kevin Diks Cetak Gol, Tuan Rumah Pesta 4-0
-
Liga Inggris 11 Januari 2026 22:53Hasil Portsmouth vs Arsenal: Gabriel Martinelli Hattrick, The Gunners Menang 4-1
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 12 Januari 2026 13:25 -
Liga Spanyol 12 Januari 2026 13:03 -
Otomotif 12 Januari 2026 12:48 -
Liga Inggris 12 Januari 2026 12:45 -
Bola Indonesia 12 Januari 2026 12:41 -
Liga Spanyol 12 Januari 2026 11:58
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 11 Januari 2026 06:49 -
tim nasional 11 Januari 2026 06:43 -
tim nasional 10 Januari 2026 18:23 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:35 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:25 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:15
MOST VIEWED
- Daftar Pemain yang Sempat Terpinggirkan dan Pantas Kembali ke Timnas Indonesia Era John Herdman: Selain Elkan Baggott, Siapa Lagi?
- Jamie Vardy Bersinar Tapi Emil Audero Kecolongan 2 Kali, Cremonese Ditahan Imbang Cagliari
- Hasil Roma vs Sassuolo: Underperform, Jay Idzes Pulang Dengan Tangan Hampa Dari Ibukota
- Bangladesh Tawarkan Uji Coba dengan Timnas Indonesia di FIFA Matchday, Respons Tak Sesuai Harapan
HIGHLIGHT
- Daftar 5 Wasit Terbaik Dunia 2025: Michael Oliver ...
- 3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
- 7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho...
- 6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano R...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470165/original/004194000_1768198534-IMG_8118.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5470006/original/099319200_1768194379-000_92D3499.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3938374/original/017867600_1645165607-20220218-Waspada_Cuaca_Ekstrem_di_Jakarta-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/3620465/original/087377600_1635841743-20211102-Waspada__Cuaca_Ekstrim_Ancam_Jabodetabek-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469933/original/094415500_1768192154-Screenshot_2026-01-12_at_11.23.26.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469847/original/067748000_1768187889-AP26012072978761.jpg)
