Timnas U-19 Bermasalah di Lini Depan
Asad Arifin | 19 Mei 2017 22:43
Bola.net - - Pelatih Tim Nasional Indonesia U-19, Indra Sjafri menilai anak-anak asuhnya sudah mengalami peningkatan performa yang cukup signifikan. Namun, timnya masih lemah dalam hal penyelesaian akhir.
Penilaian tersebut muncul setelah Timnas U-19 menjalani laga uji coba melawan Perseden Denpasar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Jumat (19/5/2017). Pada pertandingan itu, tim Garuda Jaya berhasil menang dengan skor, 2-0.
Dari sisi possession-nya lebih bagus sekarang, lebih efektif. Tapi dari sisi scoring masih sama. Banyak yang harus gol tapi tidak jadi gol, ujar Indra usai pertandingan.
Gol pertama skuat Merah Putih dicetak oleh Witan Sulaiman pada babak ke pertama, tepatnya di menit ke-21. Gol berikutnya baru tercipta di babak kedua, di menit ke-79 melalui Feby Eka Putra.
Setelah beruji coba di Bali, Timnas U-19 akan segera bertolak ke Prancis. Di sana Rachmat Irianto dan kawan-kawan akan mengikuti Turnamen Toulon dari tanggal 29 Mei hingga 10 Juni 2017.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bedah Statistik Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: 3 Gol dari 36 Shots
Tim Nasional 12 Desember 2025, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






