Waspada, Pelatih Islandia Nilai Pelatih Indonesia Bisa Buat Kejutan
Haris Suhud | 13 Januari 2018 21:30
Bola.net - - Asisten pelatih Islandia, Helgi Kolvidsion, memberikan pujian pada Luis Milla jelang pertandingan menghadapi Timnas Indonesia yang akan berlangsung di Stadion Gelora Bung Karno, besok (14/1). Menurut Kolvidsion, Milla adalah pelatih bagus yang bisa membuat kejutan pada kubunya.
Sebelumnya, Islandia sudah menghadapi Timnas Indonesia Selection di bawah asuhan Robert Rene Albert yang berlangsung di Sleman pada hari Kamis (11/1) kemarin. Tim berjuluk Our Boys tersebut menang dengan skor 6-0.
Meski mampu mengalahkan pertandingan tersebut, Islandia tak bisa memastikan bisa mengulangi kejayaan tersebut. Sebab kali ini tim Garuda berada di bawah asuhan Luis Milla yang dinilai sudah bekerja dengan baik setelah ditunjuk sebagai pelatih Indonesia.
Kita tahu Indonesia dilatih Luis Milla, pelatih yang berpengalaman. Dia memiliki filosofi permainan menyerang dan bertahan yang baik, ucap Kolvidsion jelang pertandingan seperti dikutip Bolalob.
Luis Milla menurut kami sudah melakukan pekerjaan yang baik di Indonesia. Dia banyak memanggil pemain kurang lebih satu tahun ini. Pertandingan besok sangat bagus buat persiapan tim Luis Milla, sambungnya.
Islandia sendiri menggunakan kesempatan bermain menghadapi Indonesia sebagai persiapan menghadapi Piala Dunia 2018. Sementara Indonesia akan menjalani Asian Games tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









